ForexChief > FX Global Gateway




5 Penyebab Umum Kegagalan Trader Forex

Trading forex sering dianggap sebagai cara cepat untuk mendapatkan keuntungan. Karena hal ini juga forex trading mengalami trend booming beberapa tahun terakhir di Indonesia.

Dari sekian banyak trader baru yang terjun dalam dunia forex trading ini, sebagian besar mengalami kegagalan. Berikut ini adalah beberapa faktor umum penyebab kegagalan seorang trader. Tidak hanya trader pemula, rekan trader yang sudah lama berkecimpung pun banyak yang mengalami hambatan oleh faktor-faktor dibawah ini .

1. Tidak menjaga disiplin dalam trading.

Kesalahan besar yang banyak dilakukan trader adalah membiarkan faktor emosi mengambil alih kendali anda saat trading. Menjadi trader forex berarti anda harus siap untuk menghadapi kerugian dalam transaksi. tidak jarang transaksi yang loss dialami sebanyak 2,3,4 kali secara berturut-turut.

Mengalami kerugian besar, ataupun kerugian secara berturut-turut akan sangat menguji mental dan kesabaran dan emosi anda. Karena itulah satu sistem trading serta trading plan harus dijalankan secara disiplin, untuk menghindari faktor emosi yang berlebihan.

2. Trading tanpa rencana / trading plan.

Salah satu langkah pertama dalam investasi adalah mempunyai perencanaan yang jelas, termasuk juga dalam forex trading. Menyusun trading plan yang kemudian diikuti dengan pelaksanaan trading plan tersebut dengan disiplin merupakan salah satu kunci utama keberhasilan anda.

Trading plan yang bagus memiliki sistem trading. pengaturan money management yang jelas, serta proyeksi keuntungan yang jelas pula. Dengan demikian seluruh langkah anda dalam bertrading akan lebih terencana dan fokus dalam mencapai target.

3. Gagal beradaptasi dengan market.

Forex market merupakan tempat yang fluktuatif. Sebagai trader, anda harus bisa melihat keadaan market dan menyesuaikan diri dengannya. Contoh yang paling mudah adalah dalam sistem trading.

Misalkan saja anda adalah tipe trend follower . Di tahun 2008, kondisi pergerakan harga di pair GBP/JPY cenderung trending dengan rata-rata pergerakan harga harian 200-300 pips perhari, dengan retrace harian yang bisa mencapai 50% range harian . Tentunya hal ini ideal untuk anda menyimpan take profit 50-100 . Namun, jika anda lihat saat ini range harian GBP/JPY jauh berkurang, sehingga untuk mendapatkan TP 100 pips untuk satu transaksi dalam satu hari cenderung lebih sulit.

Kegagalan mengadaptasikan strategi yang digunakan di tahun 2008 dengan kondisi saat ini akan menyebabkan kegagalan.

Contoh lainnya adalah emas. Masih ingat ketika 2 tahun lalu transaksi di Emas cukup mudah? anda cukup buy dan kemungkinan besar profit. Saat ini tidak lagi seperti itu.

4. Target yang tidak realistis.

Tidak peduli apa kata orang, forex bukanlah cara cepat untuk mendapatkan kekayaan. Karena hal inilah anda perlu menyusun target yang realistis.

Banyak trader yang terjebak dalam kondisi ingin mendapatkan keuntungan besar secara instant. Hal inilah yang menyebabkan mereka menggunakan lot besar tanpa perhitungan, dan pada akhirnya berujung dengan kehilangan seluruh modal (margin call) berulang kali.

Forex trading memang bisa memberikan keuntungan besar, hanya saja membutuhkan proses dan pengaturan keuangan yang jelas. Silahkan susun trading plan serta money management yang bagus, disertai dengan compounding modal juga jika diperlukan. Apabila dilaksanakan dengan disiplin, kemungkinan besar anda akan memetik hasil manisnya dalam waktu yang lebih cepat.

5. Manajemen resiko dan modal yang jelek.

Forex trading identik dengan money management. Besarnya lot yang anda gunakan, ekspektasi profit yang mungkin diraih, berapa nilai resiko yang anda tetapkan, merupakan hal-hal familiar yang akan terus anda atur dan gunakan setiap kali bertransaksi.

Kegagalan dalam mengatur hal ini bisa menyebabkan proses trading anda tidak maksimal. Pernahkah anda mengalami hal ini ; Jumlah profit dari 5-10 kali transaksi anda hilang hanya karena satu transaksi yang loss ? Jika pernah, maka itu adalah contoh paling real dari kurangnya pengaturan resiko dan money management.

Sumber : ID FOREX TRADING


728-90-id.gif


No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 


MetaTrader 4

Platform MetaTrader 4 adalah salah satu platform trading forex yang paling populer di dunia. Ini mendapatkan reputasi karena kenyamanan dan fungsionalitas yang memungkinkan pedagang tidak hanya untuk melakukan transaksi tetapi juga melakukan analisis dinamika pasar, dan memprogram robot trading milik kita sendiri dengan bahasa MQL4 juga.

Fungsionalitas dari terminal MetaTrader4 memungkinkan trader untuk mengaplikasikan strategi trading forex menggunakan berbagai jenis order, untuk alasan itu: market order, stop order, dan limit order. Menggunakan terminal, satu dapat mengirim order tidak hanya melalui window tapi juga beroperasi langsung dari chart, yang secara signifikan menyederhanakan melakukan transaksi. Juga, pengembang platform menambahkan fungsi OneClick Trading, sehingga trader dapat mengirim order hanya dengan satu klik mouse.

Kita harus memberikan perhatian khusus untuk kemampuan analisa dari MetaTrader 4. Demi untuk melakukan analisis secara teknikal, terminal klien memiliki lebih dari 40 indikator trading yang dapat digunakan klien untuk membuat prediksi mengenai pasar dan menentukan kecenderungan yang lebih akurat. Namun, para pengembang tidak berhenti sampai disitu dan menciptakan bahasa MQL4 yang memungkinkan trader untuk membuat program indikator sendiri berdasarkan persepsi mereka sendiri dari pasar.

Namun, fitur yang paling penting dari platform untuk memikat dunia adalah kesederhanaan dan fungsi yang serbaguna. Dijabarkan dan intuitif antarmuka yang mudah dimengerti, informasi lengkap, kemudahan dalam instalasi dan setup, kemampuan analisa yang luas, feed berita, layanan sinyal trading, dan banyak fitur lainnya telah membawa MetaTrader 4 ke posisi terkemuka di pasar terminal dunia.

Fitur khusus terminal MetaTrader 4:

  • Sangat cocok baik untuk amatir dan profesional. Antarmuka yang mudah dimengerti;
  • Sosial trading dengan bantuan layanan sinyal trading;
  • Alat yang fleksibilitas untuk analisa teknikal;
  • Memungkinan untuk melakukan trading dengan menggunakan program adviser;
  • Perpustakaan indikator gratis, adviser, dan script;
  • Dimasukkan bahasa pemrograman MQL 4 untuk membuat indikator dan EA;
  • Berita ekonomi dan keuangan di dalam terminal;
  • Versi mobile dari terminal untuk sistem operasi Apple iOS dan Android;
  • Enkripsi data aman.


728-90-id.gif

No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 



Teknik Trading Forex Simple

Jika anda belajar trading forex, salah satu hal yang akan anda cari adalah teknik trading. Dan tentunya wajar saja jika dalam proses pencarian ini kita lebih memilih teknik trading forex simple dan mudah dipahami.

Teknik trading forex menjadi panduan dalam melakukan eksekusi trading ; kapan anda buy, kapan anda sell, dimana menyimpan stoploss dan berapa take profit . Disini, teknik trading forex simple dan efisien tentunya menjadi pilihan, karena sebagian besar dari trader online pemula cenderung mempunyai pekerjaan lain dan seringkali tidak mempunyai banyak waktu luang.

Sebelum mencari teknik trading forex yang simple dan mudah, ada satu hal yang perlu anda pahami terlebih dahulu .

Apa sih yang dimaksud dengan simple disini ?

Banyak trader yang cenderung mengatakan tampilan chart tanpa indikator itulah yang simple, dan sistem trading dengan indikator itu ribet. Asumsi seperti ini cenderung ambigu, karena dalam prakteknya pemahaman seseorang terhadap sistem trading lah yang menentukan simple atau tidaknya suatu strategi forex. Jika anda memahami fungsi dan kegunaan dari indikator atau tools yang anda gunakan, maka anda akan memandangnya sebagaia “simple” .

Sebagai bantuan, ada satu parameter mudah untuk menentukan simple atau tidaknya suatu strategi . Jika suatu strategi trading forex memberikan panduan yang jelas tentang kapan untuk bertransaksi ( buy,sell, atau pending order ), dimana menyimpan stoploss, dan berapa take profit ideal, maka kemungkinan strategi itu akan lebih mudah untuk dipelajari .

Berikut ini adalah beberapa strategi forex simple yang kami pikir cocok untuk dipelajari bahkan oleh pemula dalam trading sekalipun ;

1. Strategi Support Resistance

Support dan resistance merupakan salah satu strategi trading forex simple dan mudah untuk dipelajari. Konsep dasar dari strategi ini bisa anda gunakan dalam sistem trading manapun. Dalam prakteknya, strategi trading support dan resistance memang mempunyai banyak varian, namun secara garis besar sama saja.. hanya berbeda dalam tools yang digunakan.

Beberapa jenis dari strategi support resistance (SR) antara lain SR dengan menggunakan horizontal line, SR dengan menggunakan trendline, menggunakan fibonacci, SR dengan pivot point, dan lain-lain.

2. Strategi trading forex berbasis pola chart / pattern

Satu lagi jenis strategi forex simple dan juga cukup mudah untuk dipelajari adalah strategi forex yang menggunakan pola chart /chart pattern sebagai sarana atau alat yang digunakan. Jenis dari strategi ini antara lain ;

  • Candlestick pattern . Candlestick pattern atau pola chart candlestick sudah dikenal cukup lama dan digunakan banyak trader. Anda bisa dengan cepat mempelajari strategi ini.
  • Chart pattern . yang dimaksud chart pattern disini adalah pola-pola pergerakan harga yang berulang-ulang dalam chart yang dikenal dengan nama pola seperti ; double top, double bottom, head and shoulder, pinbar, dan lain-lain.

Khusus untuk strategi trading forex simple yang berbasis pola chart, anda tidak perlu menghafalkan semua pola-pola chart yang ada dalam teori. Dalam prakteknya anda bisa mengambil satu atau beberapa pola yang anda pribadi merasa enak dan cocok untuk menggunakannya, lalu anda praktekan dan kuasai.

Kedua jenis umum dari strategi forex yang simple diatas memang mudah untuk dipelajari. Namun ada satu hal yang menjadi modal utama ; anda harus sabar dan disiplin dalam menggunakan strategi ini.

Sumber : ID FOREX TRADING


728-90-id.gif


No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 


MT4 untuk iPhone dan iPad

Popularitas MetaTrader 4 di kalangan trader Forex, serta mana-mana gadget elektronik, yang memungkinkan penggunaan semua keuntungan dari perdagangan mobile, menyebabkan perkembangan dan pelaksanaan programmer MetaQuotes Software Corp modifikasi khusus dari MetaTrader 4 untuk keluarga Apple perangkat yang berjalan pada sistem operasi Ios (Metatrader 4 untuk iOS).

Kemampuan fungsional dari MetaTrader 4 untuk smartphone iOS memungkinkan trader untuk mendapatkan informasi dari pasar keuangan dalam mode real-time, menggunakan alat-alat untuk analisis chart secara teknikal, melihat melalui riwayat transaksi, memprediksi kecenderungan harga ke depan di pasar dengan menggunakan indikator, oscillators, Fibonacci levels, dan alat analisa teknikal lainnya, serta melakukan operasi perdagangan dengan penggunaan semua jenis order yang tersedia dalam versi PC MetaTrader 4.

Bagi mereka yang jauh dari meja komputer mereka atau tidak ingin menginstal software khusus untuk itu, versi MetaTrader 4 iOS adalah solusi ideal yang memungkinkan untuk melakukan transaksi jarak jauh dengan menggunakan telepon seluler. Seiring dengan kemampuan modifikasi dan penghapusan pending order (Buy Stop, Sell Stop, Buy Limit, Sell Limit) dan stop order (Stop Loss, Take Profit), terminal mobile di iOS memungkinkan untuk mengontrol perubahan balance dan jumlah dana di akun, serta aktuasi pending order ditempatkan dan posisi perdagangan terbuka.

Aplikasi antarmuka MetaTrader 4 untuk gadget Apple didukung dalam 12 bahasa, khususnya: bahasa Inggris, Cina, Turki, eko, Rusia, dan bahasa lainnya. update berkala dirilis untuk aplikasi ini.

Kemampuan Fungsional MetaTrader 4 untuk iOS:

  • Pemantauan quote saat dalam mode real time;
  • Penggunaan semua jenis order tersedia di MetaTrader 4, termasuk pending dan stop order;
  • Melakukan transaksi langsung dari chart alat perdagangan;
  • Server dari semua broker Forex yang berhubungan dengan lisensi dalam bentuk Meta Quotes dapat diakses dari satu aplikasi;
  • Market Eksekusi dan order Eksekusi Instant adalah jenis order yang didukung;
  • Akses ke riwayat transaksi yang sudah usai;
  • Quote chart diperbarui secara dinamis dengan skala kapabilitas dan scroll dalam mode real time;
  • Memungkinan menggunakan tiga puluh indikator analisis teknikal yang paling terkenal yang dibutuhkan oleh trader;
  • Grafik analisa pasar dapat dilakukan dengan menggunakan tujuh frame waktu (interval waktu): satu menit, lima menit, lima belas menit, setengah jam, satu jam, empat jam, satu hari;
  • Setup fleksibel refleksi grafis indikator teknikal (ketebalan garis, jenis garis, warna garis);
  • Tiga cara interpretasi grafis dari data pasar yang tersedia: garis, bar, atau candlesticks Jepang;
  • Program antarmuka yang mudah digunakan;
  • Memungkinan untuk bekerja dengan quote dan chart dalam mode off-line;
  • Dukungan pemberitahuan dari layanan komunitas MQL5 di iOS dan desktop platform, termasuk memungkinan untuk melihat pemberitahuan berulang yang sudah diterima. Pemberitahuan diterima diklasifikasikan oleh lima kategori ("communitas", "chatting", "terminal", "broker", "lainnya");
  • Memungkinan chatting komunikasi dengan pengguna lainnya yang terdaftar di MQL5.com.

728-90-id.gif

No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 



3 Langkah Cara Trading Forex Yang Aman

Bagaimana cara trading forex yang aman ? Pertanyaan ini sering kali muncul dalam benak trader forex. Untuk mengetahui jawaban dari pertanyaan ini, ada beberapa hal yang kami pikir perlu untuk anda perhatikan .

1. Sifat dari forex trading itu sendiri.

Forex trading pada dasarnya mempunyai resiko kerugian besar. Anda bahkan bisa kehilangan seluruh modal anda. Karena itulah, manajemen resiko merupakan salah satu faktor yang perlu anda kuasai dan praktekan.

Saat melakukan transaksi, kemungkinan hasil dari transaksi yang anda lakukan hanya ada dua ; profit atau loss. Dari sini saja kita bisa mengambil satu kesimpulan singkat ; bagaimanapun juga, anda akan mengalami transaksi yang rugi dalam trading forex. Yang perlu anda lakukan adalah bagaimana caranya anda mampu untuk memanage kerugian tersebut sehingga tidak menghabiskan modal anda.

Memahami dan menerima hal ini akan menghindarkan anda dari pencarian tanpa akhir ; mencari sistem trading tanpa loss, atau no loss strategy, yang notabene tidak ada. Ini merupakan salah satu langkah awal untuk menyusun cara trading forex yang aman dan nyaman untuk anda.

Untuk menemukan cara trading forex yang benar dan aman, memahami sifat alami forex trading merupakan langkah pertama yang perlu anda jalankan.

2. Penyebab kerugian trader.

Rugi saat trading forex bisa disebabkan oleh analisa yang kurang tepat, kondisi market yang tidak sesuai dengan style strategi yang digunakan, dan sejenisnya.

Namun, sebagian besar penyebab kerugian ataupun kehilangan seluruh modal (margin call) dari seorang trader umumnya disebabkan oleh faktor trader itu sendiri seperti :

  • Menggunakan nilai lot yang terlau besar ( full lot ? ). Anda tidak melakukan perhitungan yang cermat dengan lot yang anda gunakan, karena keputusan transaksi yang anda lakukan tidak melibatkan faktor resiko.
  • Tidak menggunakan stop loss atau cut loss. Stop loss merupakan pengaman/safety belt bagi anda sendiri. Adanya stop loss atau cut loss transaksi yang jelas akan dapat membatasi kerugian yang anda alami.
  • Averaging negatif dalam transaksi. Maksud dari istilah ini adalah menambah posisi transaksi saat kondisi transaksi yang anda lakukan sedang minus. Sebetulnya hal ini tidak masalah selama anda memang memperhitungkan hal ini. yang jadi masalah, biasanya averaging negatif terjadi dilakukan tanpa perhitungan yang matang.

Agar dapat membangun strategi dan cara trading forex yang aman, anda perlu meminimalir ketiga hal diatas . Cara trading forex yang benar perlu memasukan manajemen ketiga unsur diatas.

3. Cara trading forex yang aman.

Untuk membangun cara trading forex yang aman, anda perlu memperhatikan beberapa hal dibawah ini :

  • Money management. Apakah anda sudah menggunakan money management yang baik dalam trading? Jika belum, amat disarankan untuk segera mengimplementasikan Money management dalam transaksi anda. Hal ini akan mampu membuat trading anda lebih nyaman, lebih terarah dalam mencapai target, dan mampu membuat transaksi forex anda lebih aman.
  • Sistem trading. Apakah anda sudah menggunakan sistem trading yang jelas? Sistem trading idealnya mencakup kapan entry posisis ( buy,sell, ataupun pending order), dimana menyimpan stop loss/cut loss, dan dimana menyimpan take profit/cut profit.
  • Sabar. Diperlukan kesabaran untuk menunggu saat yang tepat untuk melakukan transaksi sesuai dengan sistem yang anda gunakan. Dan juga perlu kesabaran lebih untuk menunggu transaksi mencapai hasil yang optimal sesuai trading plan yang anda buat.
  • Disiplin. Ini merupakan satu hal yang amat penting ; anda perlu untuk melaksanakan keseluruhan point diatas dengan disiplin. Hal ini akan menghindarkan anda dari “gatal tangan” dan juga akan membawa kondisi trading anda ke level yang lebih tinggi .

Apapun strategi trading yang anda gunakan, jika mengimplementasikan point-point diatas dengan benar maka kemungkinan besar hasilnya secara akumulasi akan positif .

Mendapatkan cara trading forex yang aman secara konsep cukup mudah; semua faktor yang diperlukan ada pada kita sendiri. Tinggal masalahnya adalah : apakah kita mau melaksanakannya ?

Sumber : ID FOREX TRADING


728-90-id.gif


No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 


Metatrader 4 Untuk Platform Android

Dalam rangka melakukan operasi di Forex, trader menggunakan terminal perdagangan khusus, yang dipasang sebagai aplikasi pada komputer yang terhubung ke Internet. Namun, perkembangan pesat dari komunikasi elektronik nirkabel mengaktualisasikan kecenderungan yang lebih baru dan lebih progresif di bidang perdagangan Internet. Sekarang, bekerja di Forex mungkin tidak hanya menggunakan sarana komputer pribadi, tetapi juga melalui berbagai perangkat mobile trading forex yang ditandai dan diadaptasi untuk teknologi internet nirkabel.

Banyak trader Forex yang lebih memilih untuk bekerja di pasar mata uang melalui gadget perangkat mobile "disesuaikan" untuk sistem operasi Android. Versi khusus dari MetaTrader 4 untuk perangkat mobile di Android (Metatrader untuk Android) adalah solusi yang nyaman bagi para pedagang yang ingin memiliki terminal perdagangan dengan set lengkap yang berkemampuan fungsional dan dapat di genggam tangan.

Versi mobile dari MetaTrader 4 untuk Android yang diproduksi oleh MetaQuotes Software Corp adalah alat yang sangat diperlukan untuk trader yang membuat operasi perdagangan, memperoleh informasi yang relevan mengenai peristiwa di pasar keuangan, menggunakan alat-alat untuk analisis chart secara teknikal, ikuti berita ekonomi, melihat melalui riwayat transaksi yang sudah usai, memprediksi kecenderungan di pasar dengan cara menggunakan Indikator teknikal, serta menempatkan dan memodifikasi pending order (Buy Stop, Sell Stop, Buy Limit, Sell Limit) dan stop order (Take Profit, Stop Loss).

Fitur khusus MetaTrader 4 Pada Android:

  • MetaTrader 4 untuk smartphone android memungkinkan semua jenis order yang termasuk dalam versi tabel terminal sudah tersedia;
  • Chart interaktif dari quote yang memungkinkan untuk melakukan analisa teknikal menggunakan 7 periode waktu (time frame); Namun, penyajian chart dapat diatur dalam bentuk: garis, bar, dan candlestick Jepang;
  • Disesuaikan "survei Market" memungkinkan untuk melacak perubahan quote mengenai pasangan mata uang dan metal dalam mode real-time;
  • Versi MetaTrader 4 Android memungkinkan eksekusi Market dan Eksekusi Instant adalah jenis order yang didukung;
  • Mencatat riwayat perdagangan yang tersedia, memungkinkan trader untuk melacak transaksi yang telah usai dalam jangka waktu yang dipilih;
  • 30 Indikator teknikal termasuk yang paling populer, seperti Average True Range, Bollinger Bands, Commodity Channel Index, Envelopes, Force Index, MACD, Momentum, Money Flow Index, Moving Average, Moving Average dari Oscillator, Relative Strength Index, Standard Deviation, Stochastic Oscillator dan Williams Percent Range;
  • Fungsi mengirimkan order langsung dari chart dan alat trading yang didukung;
  • Antarmuka metatrader 4 android yang mudah digunakan dan arus lalu lintas minim.

728-90-id.gif

No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 



3 Cara Mendapatkan Indikator Forex Gratis

Indikator forex merupakan alat bantu dalam analisa dan mengambil keputusan transaksi. Untuk mendapatkannya, anda bisa menggunakan indikator forex berbayar ataupun indikator forex gratis. Umumnya, kalangan trader mengasumsikan istilah indikator forex dengan jenis indikator teknikal.

Contoh dari indikator forex teknikal antara lain tools seperti moving average, bollinger bands, parabolic sar, stocastic oscillator, RSI atau relative strength index, dan lain-lain. Jenis indikator yang kami sebutkan ini merupakan indikator forex gratis MT4 yang langsung ada dalam software metatrader yang anda install.

Selain itu juga terdapat berbagai indikator custom yang merupakan buatan rekan trader lain. Contohnya seperti indikator LSMA, KG standar deviasi, KG calculator range, camarilla line, pivot point, auto fibo, dan lain sebagainya. Umumnya jenis indikator ini bisa anda dapatkan secara gratis .

Bagaimana cara mendapatkan indikator forex gratis ?

Anda bisa mendapatkan indikator forex gratis download ini dari berbagai sumber seperti antara lain ;

1. Software Metatrader

Software trading metatrader secara defaul menyertakan berbagai indikator forex gratis yang langsung bisa anda gunakan. Jumlahnya pun cukup banyak dan relatif cukup untuk memenuhi kebutuhan analisa dasar anda.

2. Forum forex trading

Cara lain untuk mendapatkan indikator forex gratis adalah dengan mencarinya di forum-forum forex trading yang banyak terdapat di internet. Kelebihan dari mendapatkan indikator forex dari forum adalah ; biasanya disertai dengan penjelasan cara membaca informasi yang disajikan oleh indikator tersebut, dan juga cara untuk menggunakannnya.

Anda bisa mendapatkan berbagai indikator secara gratis dari forum luar seperti forexfactory.com ataupun forum trader indonesia seperti kgforexworld.com .

3. MQL4.com dan MQL5.com

Mql4 .com dan Mql5.com merupakan website resmi dari penyedia software metatrader. Website ini memberikan banyak source indikator forex gratis, script forex gratis, ataupun EA/robot forex gratis yang bisa anda gunakan. Ada dua cara untuk mendapatkan indikator forex gratis dari website ini ;

  • Langsung dari website. Anda bisa mendapatkan indikator forex, EA, dan script forex gratis dengan langsung menuju alamat website disini.
  • Melalui menu di Metatrader anda. Cara ini lebih praktis untuk dilakukan, karena anda bisa langsung mengunduh indikator yang anda inginkan dari dalam Metatrader anda.
  • Anda bisa mengatur source yang muncul apakah semuanya muncul (indikator, Expert advisor/robot trading dan script) atau hanya salah satu/dua saja yang muncul dengan cara klik pada item yang anda tidak inginkan dalam menu di atas.
  • Anda bisa download source indikator, Expert advisrot, ataupun scrip langsung kedalam Metatrader dengan cara klik menu download.
  • Jika indikator yang anda download tidak langsung muncul, silahkan restart Metatrader anda dan custom indikator forex gratis sudah ada dalam MT4 dan bisa anda gunakan.
Lalu apa sih indikator forex gratis paling akurat ? Sepertinya jawaban untuk pertanyaan ini bersifat relatif, semua tergantung pada penguasaan anda terhadap indikator yang digunakan.

Sumber : ID FOREX TRADING


728-90-id.gif


No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 


Metatrader 5

Kami menawarkan kepada anda platform trading forex profesional MetaTrader 5, yang mengembangkan dan melengkapi fungsionalitas versi sebelumnya dengan volume besar informasi keuangan dan berita, sarana analitik dan teknis modern, layanan tambahan dan opsi kustomisasi.

Jadi, untuk setiap klien ForexChief, platform MetaTrader 5 menawarkan:

  • terminal multi-market yang menyediakan akses tidak hanya ke pasar Forex, tetapi juga ke menawarkan bursa saham. Berbagai aset perdagangan - mata uang, logam spot, CFD untuk saham dan raw materials - tersedia dalam mode «one-stop».
  • manajemen order perdagangan pada teknologi «One Click Trading» - dijalankan dari market overview window: untuk setiap alat, anda melihat informasi lengkap tentang harga (spread, swap, bid/ask, high/low).
  • 4 model eksekusi order (Eksekusi Instan, Eksekusi Pasar, Eksekusi Permintaan, Pertukaran) dan 2 jenis pending order baru. Selain posisi biasa di terminal MT5, Anda dapat membuka Buy Stop Limit dan Sell Stop Limit dengan manajemen interaktif langsung dari jadwal harga, yang memungkinkan anda untuk membuat sistem perdagangan yang lebih fleksibel. Untuk semua jenis order yang tertunda dengan eksekusi waktu, ada kemungkinan penghapusan otomatis order yang kadaluwarsa.
  • periode waktu tambahan: 21 timeframes tersedia - dari satu menit hingga satu bulan, termasuk yang tidak standar. Perincian seperti itu bermanfaat untuk bekerja dengan strategi individu dan untuk analisa hasil yang efektif.
  • kalender ekonomi built-in: di bagian bawah jadwal MT 5 untuk tanggal yang relevan, waktu setiap rilis berita ditampilkan; Tingkat kepentingan acara disorot oleh warna penanda.
  • kemampuan untuk menyalin perdagangan dari pedagang yang sukses melalui sistem «kemampuan Social Trading» langsung di platform Forex Metatrader 5. Dari banyak sinyal perdagangan bebas dan komersial, pilih penyedia yang paling sesuai - dan terminal akan secara otomatis menghasilkan untuk anda. Video pelatihan (MT5 yang diunduh dapat berada di sini) akan memberi tahu anda cara memilih dan memeriksa karakteristik perdagangan sinyal, cara berlangganan, dan mengevaluasi keefektifan transaksi.
  • indikator, skrip, robot, utilitas: dalam paket MT5 standar, 38 indikator teknis dan 44 alat analitis yang ditawarkan, tetapi «profit opportunities» tambahan selalu dapat dibeli di toko daring khusus. Hanya dalam beberapa klik anda dapat mengunduh platform MT 5, pilih aplikasi, ujilah dalam operasi dan benar-benar aman untuk dibeli - langsung di terminal. anda dapat melihat materi pelatihan, pergi ke forum tematik, dan juga menerapkan perkembangan sukses anda melalui Pasar.
  • virtual hosting built-in: salinan terminal di ruang virtual akan memastikan kelancaran pengoperasian robot dan sinyal perdagangan anda, dan platform Meta Trader 5 akan memberi anda situs VPS optimal dengan penundaan minimal ke server broker. 24 jam pertama hosting di MT5 Forex - benar-benar gratis!

Perbedaan Metatrader 5 Dengan Versi Sebelumnya

Perbedaan MT5 dengan versi sebelumnya akan sangat dihargai oleh penggemar perdagangan otomatis - terminal baru mengintegrasikan lingkungan pengembangan MQL5 IDE sendiri dan layanan freelance yang unik.

MT5 dapat diunduh secara gratis, tetapi untuk realisasi ide perdagangan sendiri - indikator, strategi, penasihat - anda hanya memerlukan keterampilan pemrograman minimal, dan mereka yang masih meragukan kemampuan mereka dapat memesan pengembangan ke profesional. Untuk melakukan ini, hanya cukup langsung ke bagian Freelance dari platform MT5, membiasakan diri dengan aturan layanan, mempublikasikan aplikasi pada pertukaran dengan acuan referensi, ketentuan eksekusi dan harga - dan memilih yang paling cocok di antara para respon pengembang. Dari penempatan aplikasi hingga penerimaan solusi profesional yang siap, dalam waktu yang singkat (siapa yang meragukan - silahkan unduh metatrader 5 anda dapat dan mengeceknya).

Penguji strategi dalam Forex Metatrader 5 akan memungkinkan anda mengevaluasi keefektifan dan memilih parameter optimal untuk indikator, skrip, penasihat. Ada 5 mode tes (termasuk algoritma genetika), alat visualisasi, dan banyak metode pengoptimalan. Misalnya, anda dapat menguji penasihat multicurrency dengan penilaian korelasi timbal balik aset.

Platform MT5 mendukung pengujian terdistribusi: memungkinkan untuk menghubungkan kapasitas tambahan dari jaringan lokal, serta jaringan cloud computing MQL5 Cloud Network. Sekarang, pengoptimalan yang paling rumit diwujudkan dalam hitungan jam.

Pakar teknis sangat menghargai ekspor data ekonomis (misalnya, riwayat harga M1 dari pasangan mata uang apa pun selama 10 tahun tidak akan melebihi 10 Mb), serta dukungan untuk pemberitahuan push-all, pemberitahuan eksternal dan internal. Versi platform Metatrader 5 untuk iOS dan Android memungkinkan anda untuk senantiasa berada pada gelombang yang sama dengan pasar dengan bantuan perangkat seluler apa pun.

Metatrader 5 adalah perangkat lunak analitis kompleks yang terus-menerus ditambahkan dan ditingkatkan. Ini modern, dapat diandalkan dan profesional. Ini adalah masa depan yang tersedia saat ini. Anda hanya perlu download MT5 gratis dan dapatkan perangkat lengkap untuk profit anda!

728-90-id.gif

No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 



Cara Trading Forex Tanpa Loss

Satu pertanyaan yang sering muncul adalah ; adakah cara trading forex tanpa loss ? Jawabannya adalah tidak ada. Trading forex tanpa loss merupakan satu hal yang banyak dicari oleh sebagian trader. Sayangnya pencarian ini sia-sia belaka.

Saat anda trading forex, hasil dari transaksi yang anda lakukan hanyalah dua ; profit atau loss (BEP tidak kita hitung ya). Dari sini saja sudah bisa kita lihat bahwa pada akhirnya hukum probabilitas akan berlaku. Satu waktu transaksi yang anda lakukan pasti akan mengalami loss atau kerugian.

Teknik trading forex tanpa loss pada umumnya hanya booming pada satu kurun waktu yang singkat. Masih ingat dengan trading emas dulu ? Dulu disebutkan jika trading emas online tidak akan mengalami kerugian, anda cukup buy saja dan seiring waktu pasti akan profit. Jika hal ini dilakukan sekarang, kemungkinan besar anda akan sering gigit jari.

Sama juga dalam trading forex. Banyak faktor yang menyebabkan satu sistem trading bisa bekerja dengan baik atau tidak.

Cara trading forex tanpa loss memang tidak ada,akan lebih baik jika anda lebih fokus pada akumulasi profit yang didapat dalam satu kurun waktu tertentu. Dengan cara sederhana ini, kondisi mental anda akan lebih terjaga dan tidak akan terjebak dalam situasi ‘balas dendam’ saat mengalami kerugian ketika trading.

Kenapa strategi forex tanpa loss banyak dicari ?

Kemungkinan besar, hal ini karena adanya keinginan dari sebagian trader untuk cepat mendapatkan keuntungan tanpa harus bersusah payah dalam trading.

Pada akhirnya, banyaknya permintaan akan sistem trading forex tanpa loss ini dimanfaatkan oleh sebagian oknum penipu. Ujung-ujungnya malah kerugian yang didapatkan.

Trading forex bukan merupakan proses yang instan. Diperlukan usaha dan waktu yang cukup untuk menguasainya. Satu-satunya jalan paling singkat untuk menguasai trading forex adalah dengan disiplin. Sayangnya, justru hal inilah yang paling sulit kita laksanakan.

Kita menginginkan keuntungan cepat dan besar, namun tidak siap dengan kerugian yang mungkin diterima. Juga tidak untuk menjalani prosesnya.

Sumber : ID FOREX TRADING


728-90-id.gif


No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 


Metatrader 5 Untuk iPhone dan iPad

Teknologi seluler telah lama menjadi standar dunia modern. Agar tidak kehilangan koneksi konstan dengan pasar, gunakan versi dari Metatrader 5 iPhone (iOS) - dan Anda tidak akan melewatkan peluang perdagangan apa pun.

Aplikasi MT5 berbasis iOS memungkinkan anda untuk menganalisa pasar dan melakukan operasi perdagangan langsung dari perangkat seluler. Persyaratan sistem minimum: 3GS iPhone, 4, 4S, iPod touch, iPad, iOS 4.0 dan lebih tinggi, 3G / WiFi. Kualitas kerja langsung tergantung pada kecepatan dan stabilitas koneksi internet!

Memilih Metatrader 5 iOS untuk iPhone dan iPad, Anda mendapatkan platform trading berfitur lengkap:

  • quotes saat ini dari aset perdagangan (mata uang, logam spot, CFD untuk saham dan raw materials - dalam mode «single window» MT5);
  • semua jenis order perdagangan tersedia dalam versi desktop MT 5;
  • memungkinan melakukan perdagangan dalam «one click« - langsung dari chart harga;
  • order dalam mode Eksekusi Instan dan Eksekusi Pasar;
  • grafis interaktif secara real time dengan skala (timeframes dari M1 ke MN1);
  • alat yang diperlukan untuk analisis teknis: Level II harga, volume, indikator, elemen grafis;
  • pemantauan posisi terbuka, balance akun dan riwayat perdagangan, termasuk mode off-line;
  • layanan tambahan dan layanan MT 5.

Dalam Metatrader 5 iOS, informasi keuangan eksternal, berita, analisa, sinyal tarding tersedia sepanjang waktu, serta dukungan push messages dari versi standar terminal dan layanan komunitas MQL5, klasifikasi pesan berdasarkan kategori, kemampuan untuk berkomunikasi dalam obrolan tematik dan forum forex MT5.

Versi seluler terminal Metatrader 5 untuk iPhone memiliki antarmuka multitasking yang mudah digunakan, terus diperbarui dan diperbaiki dalam 12 bahasa utama di dunia.

Fungsionalitas dari aplikasi ini akan memenuhi semua harapan. Perangkat lunak Metatrader 5 iOS mudah digunakan, ia bebas dipasang di perangkat seluler modern, tetapi pada saat yang sama memastikan jaringan yang optimal.

Untuk aplikasi Metatrader 5 iPhone anda dapat mendownload MT5 gratis ke iPad atau iPhone anda dari layanan App Store online, gunakan pencarian kata kunci «MetaTrader 5» dan ikuti langkah-langkah untuk mengonfigurasi pada perangkat seluler anda.

Hasilnya? anda akan selalu menyadari situasi pasar dan tidak kehilangan profit anda, karena solusi teknis paling optimal untuk platform perdagangan seluler Metatrader 5 iOS - di saku anda!

728-90-id.gif

No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 



Teknik trading forex paling mudah

Teknik trading forex amatlah beragam. Anda bisa menemukan berbagai cara dan teknik trading forex yang banyak tersebar di forum-forum forex, blog, grup facebook, dan lain sebagainya. Cara penggunaan dari setiap teknik trading tersebut beragam pula. Ada yang cenderung rumit untuk digunakan, ada juga yang terlihat mudah untuk dipelajari. Namun satu hal yang pasti, hasil akhir dari setiap teknik trading tersebut lebih ditentukan oleh anda sendiri sebagai pengguna teknik tersebut.

Bagaimana teknik trading forex yang paling mudah ?

Menurut hemat kami, ada satu style teknik trading forex yang cenderung lebih mudah untuk dipelajari oleh orang awam sekalipun. Strategi forex yang cenderung lebih mudah dipelajari adalah teknik trading forex dengan menggunakan pola atau chart pattern.

Teknik trading forex dengan menggunakan pola atau chart pattern banyak sekali ragamnya. Contohnya seperti candlestick pattern (doji, bullish engulfing, morning star, dan sejenisnya), chart pattern ( double top, double bottom, head and shoulder, pin bar dan sejenisnya) , dan lain-lain.

Yang dimaksud dengan pola ini sendiri adalah perilaku pergerakan harga yang terjadi berulang-ulang dalam kondisi tertentu, yang pada akhirnya bisa dijadikan ciri akan kemungkinan pergerakan harga selanjutnya.

Bagaimana cara mempelajari teknik trading forex yang menggunakan pola/chart pattern ?

Caranya cukup mudah, anda cukup mempelajari atau menghafalkan pola-pola pergerakan harga tersebut dan mempraktekannya dalam trading.

Beberapa tips dibawah ini bisa anda jadikan batu pijakan dalam mempelajari sistem trading forex berbasis pola atau chart pattern ;

  • Pilih strategi yang akan anda pelajari. Dari sekian banyak strategi yang menggunakan pola pergerakan harga, pilih salah satu yang anda pikir paling menarik lalu pelajari.
  • Pilih satu pola / chart pattern lalu pelajari serta praktekkan. Jangan memaksakan diri untuk menghafalkan semua pola atau chart pattern. Lebih baik fokus untuk mempraktekannya dalam trading. Setelah dikuasai, baru anda lanjutkan pada pola atau chart pattern selanjutnya yang menurut anda menarik.
  • Jangan dibuat rumit. Pola / pergerakan harga relatif sederhana dan mudah dalam pelaksanaanya. Untuk tahap awal amat disarankan untuk tidak menambahkan hal lain pada teknik trading forex dengan chart pattern. setelah dasarnya anda kuasai, seiring waktu anda akan lebih mengerti apa yang perlu anda tambahkan atau kurangi dalam teknik tersebut.

Sebagai bahan pelajaran, anda bisa menggunakan sistem trading menggunakan support resistance. Sistem trading support resistance ini sama menggunakan pola atau chart pattern dan relatif mudah dipelajari dengan hasil akhir cukup baik.

Satu hal yang perlu anda ingat, teknik trading forex paling tepat sifatnya individual. Anda perlu melakukan research sendiri untuk menemukan jenis teknik trading yang paling pas untuk anda.

Sumber : ID FOREX TRADING


728-90-id.gif


No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 


Metatrader 5 untuk Android

Pengembangan aktif komunikasi nirkabel memungkinkan untuk menjadikan bisnis dapat dilakukan dimanapun dan tidak terkecuali trading finansial. Bagi mereka yang telah memilih perangkat seluler yang berbeda, dengan sistem operasi Android, kami menawarkan versi khusus dari terminal perdagangan MetaTrader 5, yang disesuaikan untuk teknologi nirkabel. Kapan saja, anda dapat mengunduh Metatrader 5 untuk Android dan mendapatkan terminal profesional yang ringkas dengan seperangkat fungsi perdagangan dan analitis lengkap.

Untuk menjalankan MetaTrader 5 di Platform Android, Anda memerlukan perangkat seluler (smartphone atau komputer tablet) dengan sistem operasi Android 4.0 atau yang lebih tinggi dan akses stabil ke jaringan global. Hasil pemrosesan sinyal secara langsung bergantung pada kualitas koneksi Internet!

Kemampuan Metatrader 5 untuk Android

Versi seluler Metatrader 5 Android menawarkan:
  • quotes interaktif;
  • semua jenis order dari versi standar terminal MT5;
  • mode Eksekusi Pasar dan order Eksekusi Instan;
  • scaling charts harga - timeframes dari M1 ke MN1;
  • layanan tambahan dan layanan khusus.
Untuk analisa lengkap aplikasi MT5, 30 indikator teknis dasar, objek grafis dasar, serta riwayat harga, log transaksi lengkap, informasi lengkap tentang status posisi terbuka yang tersedia. Semua jenis perangkat seluler mendukung interface multitasking standar, otomatisasi alat dan akses ke opsi tambahan. Di terminal Metatrader 5 Android, anda dapat membaca berita keuangan - dalam volume apa pun dari berbagai sumber, obrolan di forum dan dalam obrolan, menerima pemberitahuan push dari platform utama dan layanan komunitas MQL5.

Dalam kondisi apa pun, platform MT5 untuk Android dioperasikan dengan cepat dan benar: sistem dengan cepat memproses aliran data besar dan bereaksi terhadap tindakan trader, memaksimalkan jaringan secara optimal, perangkat lunak yang hanya sedikit membutuhkan sumber daya dan mudah dipasang di perangkat seluler apa pun.

Aplikasi MT5 Forex berdasarkan sistem operasi Android harus diunduh dari layanan Google Play, atau unduh Metatrader 5 di Google Play, dan kemudian dipasang dan dikonfigurasikan ke terminal perdagangan berfitur lengkap di perangkat seluler anda. Berkat MT5 Android, kapan saja, dari mana saja di dunia, bahkan jauh dari kantor dan komputer Anda sendiri, Anda dapat terhubung ke server kami, melakukan analisa, menerima sinyal perdagangan dan transaksi perdagangan. Anda hanya cukup untuk mengunduh Metatrader 5 untuk Android - dan seluruh pasar keuangan sepanjang waktu akan berada di bawah kendali anda!

728-90-id.gif

No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 



Kupas Tuntas Investasi Forex Online

Apakah anda pernah mendapat penawaran investasi forex online? Mungkin beberapa dari anda pernah mendapatkan tawaran investasi forex. Tidak jarang, investasi yang ditawarkan disertai dengan iming-iming profit besar setiap bulan. Sebelum anda melangkah lebih jauh, ada baiknya simak terlebih dahulu artikel ini .

Investasi Forex dan Resikonya

Sebelumnya, anda harus membedakan dua hal yang sering dianggap sama ; Trading Forex dan Investasi forex.

Trading forex

Dalam trading forex, anda diharuskan aktif untuk melakukan tahapan-tahapan seperti analisa teknikal/fundamental, melakukan deposit, dan melakukan transaksi. Pada dasarnya anda menjadi trader forex. Aktifitas ini memerlukan skill dan kemampuan yang perlu dipelajari dan dikuasai sebelumnya.

Investasi forex

Dalam investasi forex, anda cukup menyetorkan sejumlah modal pada asset manager yang anda pilih, dan menunggu hasil profit sesuai dengan perjanjian yang anda lakukan dengan asset manager. Pada dasarnya, anda hanya bersikap pasif saja .

Dalam artikel ini kita akan lebih fokus pada pembahasan sisi investasinya sendiri.

Apakah investasi forex menguntungkan?

Tidak jarang dalam penawaran investasi forex ini anda ditawari keuntungan perbulan yang besar, tidak jarang berupa keuntungan fix profit sekian persen perbulannya dari modal yang anda investasikan. Anda patut berhati-hati jika ditawari hal seperti ini.

Keuntungan dalam dunia trading forex bersifat fluktuatif, sehingga penawaran investasi berupa fix profit cenderung berlawanan dengan kondisi dari trading forex itu sendiri. Berdasarkan pengalaman, penawaran investasi forex berupa fix profit sebagian besar berujung kerugian atau scam.

Biasanya, skema ideal dalam investasi valas atau forex berupa bagi hasil profit. Anda mendapatkan bagian sekian persen dari keuntungan trading forex yang dilakukan asset manager yang anda pilih, sesuai dengan perjanjian yang sebelumnya anda sepakati.

Dari sini bisa kita lihat bahwa besarnya keuntungan yang anda dapatkan tergantung dari skill/kemampuan asset manager yang anda pilih.

Apakah investasi forex aman?

Di segi ini, anda perlu bedakan antara investasi forex dengan money game. Banyak dari money game dengan skema member get member menggunakan investasi forex sebagai kedoknya. Dalam prakteknya, keuntungan yang anda dapatkan tidak berasal dari transaksi forex, tapi hanya dari putaran uang dari member/ponzy scheme ( Baca skema ponzi di wikipedia ).

Ciri money game dengan skema ponzy ;

  • menggunakan skema member get member dengan komisi keuntungan besar. Anda akan mendapatkan keuntungan bukan dari investasi, namun dari uang yang disetorkan member lain .
  • memberikan fix profit. Biasanya besar fix profit yang ditawarkan besar sekali ,30-100% lebih dari modal, perbulan.
  • memberikan janji keuntungan lainnya yang luar biasa.

Investasi dalam forex trading tetap beresiko. Namun, faktor resiko ini bisa ditekan dan diatur sedemikian rupa dengan money management dan skill trading yang mencukupi. Faktor inilah yang perlu anda pertimbangkan saat memilih asset manager untuk anda titipi dana investasi.

Besar keuntungan dari investasi yang anda lakukan tergantung pada skill asset manager yang anda pilih. Jika bagus, maka keuntungan anda bisa besar pula. Namun jika jelek, tidak jarang anda malah kehilangan modal.

Sumber : ID FOREX TRADING


728-90-id.gif


No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 


Untuk Klien

Ketika memilih penyedia di pasar valuta asing, klien potensial menilai layanan tambahan yang ini atau penawarkan broker lainnya. Untuk trader secara umum, tidak hanya kemungkinan untuk melakukan transaksi dengan instrumen keuangan, tetapi juga ketersediaan infrastruktur yang dikembangkan dari layanan terkait yang akan memungkinkan untuk mengurangi biaya ketika melakukan operasi, serta meningkatkan hasil materi investasi.

Layanan Klien ForexChief

Deposit dan Penarikan. Ini bukan rahasia bahwa tingkat persaingan di pasar modern dengan layanan investasi perusahaan broker memiliki daya tarik agar orang melakukan investasi yang signifikan dan sumber daya keuangan dalam pengembangan teknologi yang memungkinkan untuk memberikan dealing lebih kualitatif untuk pedagang. Namun, hanya infrastruktur yang berteknologi tinggi yang dapat melaksanakan transaksi di pasar keuangan, untuk pekerjaan yang kompetitif ini, tidak cukup jika hanya mengandalkan percaya diri. Tidak hanya ukuran spread atau kecepatan eksekusi order trading yang penting untuk pedagang modern; juga bagaimana trader dapat mengisi ulang akunnya, berapa banyak ia harus membayar komisi dan akhirnya, bagaimana ia bisa menarik profit nya dan menghindari biaya transaksi yang besar, itu sangat penting. Untuk menyelesaikan masalah mereka, ForexChief menawarkan trader beberapa cara untuk mengisi akun dan menarik dana; masing-masing memiliki kelebihan.

Welcome Bonus $500. Setiap klien ForexChief memiliki kesempatan untuk mendapatkan Welcome Bonus ke dalam akun trading MT4.DirectFX, MT4.Classic+, MT5.DirectFX atau MT5.Classic+. Bonus akan dikreditkan pada saat melakukan deposit dan mendapatkan 100% dari jumlah deposit, tetapi Bonus tidak lebih dari $500 (atau setara dengan mata uang akun). Untuk mendapatkan Bonus tidak dibutuhkan Verifikasi dokumen terlebih dahulu - Anda dapat dengan tenang menguji layanan perusahaan, aset pasar, dan strategi anda, sambil mendapatkan uang real dan menariknya tanpa batasan. Jumlah bonus itu sendiri dapat di withdraw setelah memenuhi persyaratan perdagangan.

Kredit Trading. Dalam kondisi persaingan yang sedang berlangsung antara broker valuta asing, perusahaan datang dengan berbagai program yang memotivasi, yang tujuannya tidak hanya melibatkan pedagang baru, tetapi juga meningkatkan omset perdagangan klien yang sudah ada. Di antara program-program tersebut, "program bonus" telah menjadi permintaan terbesar; sesuai dengan program ini, trader memiliki kesempatan untuk mendapatkan dana tambahan untuk perdagangan ketika mengisi akunnya. Mempertimbangkan permintaan yang tinggi untuk layanan tersebut di kalangan pedagang, ForexChief menawarkan program "Kredit Trading" untuk klien; hal yang memungkinkan untuk mendapatkan penghasilan tambahan menggunakan dana yang dikreditkan dalam bentuk bebas bunga dan pinjaman terus-menerus.

Rebate Turnover. Pertumbuhan omset perdagangan setiap pedagang telah menjadi tujuan masing-masing broker; tujuan pertumbuhan adalah mengambil posisi kepemimpinan di pasar layanan valuta asing. Untuk pedagang yang modern yang mampu memiliki banyak akun dengan berbagai penyedia, tidak akan sulit untuk mentransfer dana dari satu broker ke yang lain. Karena itu, setiap perusahaan memberikan perhatian khusus tidak hanya untuk menjaga klien tetapi juga untuk berbagai program stimulasi yang memotivasi pedagang untuk memiliki perdagangan yang lebih aktif. Mengupayakan kecenderungan tersebut , ForexChief menawarkan program "Bonuses for turnover" untuk klien, dengan ketentuan yang memungkinkan untuk mendapatkan penghasilan tambahan dari transaksi yang dipengaruhi setiap mingguan.

Menyalin Perdagangan. Layanan sinyal trading untuk pedagang yang beroperasi melalui platform MetaTrader4/5 MetaQuotes dimana pengembang membayar perhatian khusus untuk elemen penting dari trading sosial - manajemen resiko dan dikontrol sepenuhnya atas penyedia sinyal trading. Dengan cara ini, layanan ini memungkinkan untuk mengambil perdagangan ke tingkat fundamental baru - mendapatkan penghasilan dengan menggunakan distribusi modal investasi di antara berbagai sinyal perdagangan. Trader tidak harus membuat keputusan beresiko dan efek transaksi diri sendiri. Dia hanya harus memilih penyedia, yang hasilnya memiliki nilai obyektif (statistik operasi) dan mulai menyalin transaksi.

Likuiditas. Ini adalah elemen dasar dari setiap transaksi tanpa menganggap eksekusi kualitas order perdagangan yang berasal dari klien. Likuiditas instrumen keuangan tidak hanya ditentukan oleh ukuran spread di periode sesi perdagangan, tetapi juga mempengaruhi tingkat "slippages" dan persentase "menolak" bahwa pedagang pasti menemukan ketika bekerja dengan instrumen off-exchange. Dalam beberapa tahun terakhir di pasar jasa kelembagaan di lingkungan online-trading, pertumbuhan eksponensial telah diamati; itu adalah karena mulanya untuk sejumlah besar pemain baru. Setiap penyedia likuiditas yang menawarkan jasa untuk badan hukum berusaha untuk menghindari pesaing menggunakan spread yang rendah dan komisi rendah. Namun, hanya sejumlah perusahaan mampu memberikan pelayanan yang berkualitas untuk komisi yang rendah. Ketika memilih ForeChief sebagai penyedia likuiditas, anda mendapatkan tidak hanya agregat, tetapi juga di sepanjang waktu dengan dukungan spesialis yang berpengalaman, yang mampu memecahkan masalah yang timbul dalam periode waktu yang sesingkat mungkin.

728-90-id.gif

No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 



Kupas Tuntas Investasi Forex Online II

Memilih investasi forex yang aman

Saat memilih asset manager, ada beberapa hal yang perlu anda perhatikan agar mendapatkan hasil investasi yang optimal.

1. Riwayat atau history trading

Pastikan anda mempunyai akses ke portofolio / history/ statement trading live dari asset manager yang akan anda pilih. Bentuk dari history trading ini bisa berupa akun myfxbook.com, investor password, history PAMM account, dan sejenisnya.

Jika sang asset manager hanya memberikan history/statement trading berupa print, pertimbangkan kembali pilihan anda

2. Akun real

Pastikan asset manager yang anda pilih memberikan statement trading dari akun real. Akun real memiliki ‘tekanan’ yang berbeda jauh dengan akun demo, sehingga skill seorang trader di akun demo belum tentu dapat diimplementasikan dalam akun real.

Asset manager yang berpengalaman dalam akun real tentunya akan mempunyai nilai lebih.

3. Jangka waktu/Pengalaman

Saat anda meneliti statement/history trading, pastikan bahwa sang asset manager telah trading cukup lama. History trading yang hanya berumur beberapa minggu/bulan tidak menjamin konsistensi dan kemampuan sesungguhnya dari sang asset manager.

4. Fakta dan data

Saat memilih asset manager, pastikan pertimbangan anda didasari oleh fakta dan data dari skill sang asset manager tersebut, bukan dari dari promosi atau marketing belaka. Kalimat promosi manis kadang bisa membuat anda lupa akan hal ini.

Cara investasi forex online

Saat ini, untuk berinvestasi dalam trading valas anda dapat memilih berbagai sarana yang sudah terorganisir dan canggih. Anda tidak perlu lagi melakukannya secara manual dengan menyetor sejumlah uang ke asset manager langsung, tapi bisa melalui sarana dan layanan seperti berikut ini ;

1. PAMM account

PAMM singkatan dari Percentage Allocation Management Module, adalah jenis fasilitas dimana seorang trader (asset manager) bisa menerima dan mengelola investasi dari client dengan mudah. Semua proses dalam akun PAMM dilakukan secara otomatis oleh broker penyedia fasilitas, sehingga sang asset manager cukup fokus pada tradingnya saja.

Bagi investor, akun PAMM menyediakan kemudahan yang sama pula. Anda dapat bebas memilih asset manager yang terdaftar dalam akun PAMM. Setiap asset manager memiliki history/statement trading live yang bisa anda analisa sendiri. Biasanya, semakin bagus seorang PAMM trader ( asset manager ), maka semakin tinggi peringkatnya di ranking layanan PAMM tempatnay bergabung.

Dana investor tidak langsung dipegang oleh sang asset manager, namun melalui broker. Sang asset manager tidak akan bisa mengambil dana anda, hanya mentradingkannya saja.

Keuntungan dari investasi berupa sistem bagi hasil. Banyak broker forex online yang telah menyediakan fasilitas PAMM seperti alpari, forextime, instaforex, dan lain-lain.

2. Forex copy / copy trade / sejenisnya

Jenis layanan ini pada prinsipnya sama dengan PAMM account, hanya saja biasanya tidak berupa bagi hasil, namun lebih kepada sistem komisi. Setiap asset manager melakukan transaksi, anda akan dipungut biaya komisi tertentu. Besarnya berbeda-beda tergantung kebijakan penyedia layanan, atau trader asset manager itu sendiri.

Penyedia jenis layanan seperti ini antara lain zulutrade.com, layanan forexcopy instaforex, dan lain sebagainya.

3. Cara konvensional

Dalam cara konvensional, anda langsung berhubungan dengan sang asset manager dan menyerahkan dana investasi kepadanya. Pembagian keuntungan dilakukan sesuai dengan kesepakatan, begitu juga dengan tanggungan kerugian.

Jika anda memilih cara terakhir, pastikan sebelumnya anda sudah mengetahui performa calon asset manager anda. Akan lebih baik pula jika hanya anda yang berwenang untuk melakukan withdraw, sehingga dana anda lebih aman.

Sumber : ID FOREX TRADING


728-90-id.gif


No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 


Selamat Tahun Baru Imlek 2022

Klien yang Terhormat,

Kami segenap team ForexChief mengucapkan Selamat Tahun Baru Imlek 2022, semoga tahun baru ini membawa kegembiraan hidup yang tidak pernah pudar, harapan yang tidak pernah mati, dan kekuatan yang tidak pernah melemah.

IMLEK-5.jpg

Jangan menunggu waktu yang sempurna sebab setiap saat adalah kesempurnaan bagi yang berusaha.

Hormat kami,
ForexChief


728-90-id.gif

No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 



Belajar Mengenal 4 Faktor Yang Mempengaruhi Pergerakan Forex

Aksi pembeli dan penjual di seluruh dunia yang berpartisipasi pada pergerakan forex menghasilkan trilyunan dolar setiap harinya. Faktanya, perdagangan forex/valas telah menjadi kegiatan global ketika peristiwa ekonomi memainkan peran lebih besar di pasar forex.

Di sini kita akan belajar mengenai beberapa tren ekonomi dan peristiwa bagi mereka yang baru mengenal forex.

Pasar forex terutama didorong oleh faktor makro-ekonomi yang mempengaruhi keputusan para trader untuk menentukan nilai mata uang pada waktu tertentu (ikuti edukasi trading forex). Kesehatan ekonomi suatu negara merupakan faktor penting pada nilai mata uangnya akibat banyaknya peristiwa ekonomi dan informasi yang dapat berubah setiap hari. Pada gilirannya, hal tersebut akan memperngaruhi pegerakan harga.

Mari kita lihat lebih dekat, 4 faktor yang mempengaruhi perubahan pergerakan nilai mata uang.

Pasar modal

Pasar modal adalah indikator yang paling terlihat terkait kesehatan perekonomian suatu negara. Penguatan ataupun kejatuhan di pasar saham satu negara biasanya menjadi sinyal ekonomi di mata investor.

Trader forex sangat bergantung pada data ekonomi sehingga dalam banyak kasus data ekonomi yang sama akan memiliki pengaruh langsung terhadap pergerakan pasar.

Perdagangan Internasional

Tingkat perdagangan antara negara mewakili permintaan atas barang atau jasa dari suatu negara. Semakin tinggi permintaan biasanya akan berdampak pada penguatan mata uang negara tersebut. Contoh: untuk membeli barang dari Australia, seorang importir yang berasal dari luar Australia harus mengkonversi mata uang mereka ke dolar Australia (AUD). Hal tersebut akan turut meningkatkan permintaan untuk AUD, sehingga akan memberi efek penguatan bagi AUD.

Surplus dan defisit neraca perdagangan adalah contoh data ekonomi suatu negara dalam hal perdagangan internasional. Jika surplus bertambah – atau defisit berkurang – maka mata uang negara tersebut biasanya akan menguat. Sebaliknya, jika surplus berkurang – atau defisit bertambah – maka biasanya mata uang negara tersebut akan melemah.

Kondisi politik

Situasi politik suatu negara juga memainkan peran utama dalam prospek ekonomi negara tersebut dan akan berdampak pada mata uangnya. Para trader forex akan terus memantau berita dan peristiwa politik untuk mengukur perekonomian yang berhubungan dengan mata uang.

Pemilu merupakan peristiwa besar bagi mata uang. Nilai tukar menguat jika pihak yang memiliki program dan pengaruh yang baik bagi perekonomian keluar sebagai pemenang pemilu. Singkat kata, jika pemenang pemilu adalah pihak yang “didambakan” oleh pasar, maka mata uang negara tersebut akan menguat.

Kebijakan fiskal dan moneter dari pemerintah adalah faktor yang paling penting dalam pengambilan keputusan ekonomi. Keputusan bank sentral terhadap suku bunga yang berdampak tajam juga mempengaruhi pasar forex.

Laporan Ekonomi

Laporan kalender ekonomi menjadi sangat penting ketika harga bergerak cepat di pasar. Laporan mengenai PDB (Produk Domestik Bruto) atau GDP (Gross Domestic Product) mungkin merupakan data ekonomi yang paling jelas, karena merupakan dasar dari kekuatan ekonomi suatu negara.

Inflasi juga merupakan indikator yang sangat penting karena merupakan indikasi peningkatan harga dan daya beli. Namun, inflasi adalah pedang bermata dua dimana sering ada tekanan pada mata uang ketika daya beli menurun. Di sisi lain, hal itu juga dapat menyebabkan apresiasi mata uang karena dapat memaksa bank sentral untuk meningkatkan suku bunga dalam rangka mengendalikan inflasi.

Laporan lainnya seperti sektor pekerjaan juga membawa informasi penting tentang kekuatan ekonomi suatu negara. Salah satu data sektor pekerjaan yang menjadi primadona dalam trading forex adalah data Non-farm Payrolls AS.


Sumber : BelajarForex


728-90-id.gif


No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 



Belajar Mengenal 4 Faktor Yang Mempengaruhi Pergerakan Forex

Aksi pembeli dan penjual di seluruh dunia yang berpartisipasi pada pergerakan forex menghasilkan trilyunan dolar setiap harinya. Faktanya, perdagangan forex/valas telah menjadi kegiatan global ketika peristiwa ekonomi memainkan peran lebih besar di pasar forex.

Di sini kita akan belajar mengenai beberapa tren ekonomi dan peristiwa bagi mereka yang baru mengenal forex.

Pasar forex terutama didorong oleh faktor makro-ekonomi yang mempengaruhi keputusan para trader untuk menentukan nilai mata uang pada waktu tertentu (ikuti edukasi trading forex). Kesehatan ekonomi suatu negara merupakan faktor penting pada nilai mata uangnya akibat banyaknya peristiwa ekonomi dan informasi yang dapat berubah setiap hari. Pada gilirannya, hal tersebut akan memperngaruhi pegerakan harga.

Mari kita lihat lebih dekat, 4 faktor yang mempengaruhi perubahan pergerakan nilai mata uang.

Pasar modal

Pasar modal adalah indikator yang paling terlihat terkait kesehatan perekonomian suatu negara. Penguatan ataupun kejatuhan di pasar saham satu negara biasanya menjadi sinyal ekonomi di mata investor.

Trader forex sangat bergantung pada data ekonomi sehingga dalam banyak kasus data ekonomi yang sama akan memiliki pengaruh langsung terhadap pergerakan pasar.

Perdagangan Internasional

Tingkat perdagangan antara negara mewakili permintaan atas barang atau jasa dari suatu negara. Semakin tinggi permintaan biasanya akan berdampak pada penguatan mata uang negara tersebut. Contoh: untuk membeli barang dari Australia, seorang importir yang berasal dari luar Australia harus mengkonversi mata uang mereka ke dolar Australia (AUD). Hal tersebut akan turut meningkatkan permintaan untuk AUD, sehingga akan memberi efek penguatan bagi AUD.

Surplus dan defisit neraca perdagangan adalah contoh data ekonomi suatu negara dalam hal perdagangan internasional. Jika surplus bertambah – atau defisit berkurang – maka mata uang negara tersebut biasanya akan menguat. Sebaliknya, jika surplus berkurang – atau defisit bertambah – maka biasanya mata uang negara tersebut akan melemah.

Kondisi politik

Situasi politik suatu negara juga memainkan peran utama dalam prospek ekonomi negara tersebut dan akan berdampak pada mata uangnya. Para trader forex akan terus memantau berita dan peristiwa politik untuk mengukur perekonomian yang berhubungan dengan mata uang.

Pemilu merupakan peristiwa besar bagi mata uang. Nilai tukar menguat jika pihak yang memiliki program dan pengaruh yang baik bagi perekonomian keluar sebagai pemenang pemilu. Singkat kata, jika pemenang pemilu adalah pihak yang “didambakan” oleh pasar, maka mata uang negara tersebut akan menguat.

Kebijakan fiskal dan moneter dari pemerintah adalah faktor yang paling penting dalam pengambilan keputusan ekonomi. Keputusan bank sentral terhadap suku bunga yang berdampak tajam juga mempengaruhi pasar forex.

Laporan Ekonomi

Laporan kalender ekonomi menjadi sangat penting ketika harga bergerak cepat di pasar. Laporan mengenai PDB (Produk Domestik Bruto) atau GDP (Gross Domestic Product) mungkin merupakan data ekonomi yang paling jelas, karena merupakan dasar dari kekuatan ekonomi suatu negara.

Inflasi juga merupakan indikator yang sangat penting karena merupakan indikasi peningkatan harga dan daya beli. Namun, inflasi adalah pedang bermata dua dimana sering ada tekanan pada mata uang ketika daya beli menurun. Di sisi lain, hal itu juga dapat menyebabkan apresiasi mata uang karena dapat memaksa bank sentral untuk meningkatkan suku bunga dalam rangka mengendalikan inflasi.

Laporan lainnya seperti sektor pekerjaan juga membawa informasi penting tentang kekuatan ekonomi suatu negara. Salah satu data sektor pekerjaan yang menjadi primadona dalam trading forex adalah data Non-farm Payrolls AS.


Sumber : BelajarForex


728-90-id.gif


No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 


Akun Investasi

forexchief-pamm.jpg

Akun Investasi - layanan unik yang menyatukan investor dan trader dari seluruh dunia. Jika anda pernah bermimpi menjadi Manajer Investasi atau sekadar berinvestasi secara menguntungkan, maka layanan ini cocok untuk anda.

Untuk Trader. Cara termudah untuk membuat Akun Investasi sendiri yang tersedia untuk investor dari seluruh dunia. Manajer Investasi menerima hingga 50% dari profit.

Untuk Investor. Tidak perlu melakukan trading sama sekali. Pilih trader yang sukses dan Investasikan Dana anda untuk mendapatkan profit dan penghasilan pasif.

Untuk kenyamanan anda, kami membuat [ame=https://www.youtube.com/watch?v=67X2WXXqTfE]video-tutorial[/ame], yang menjelaskan fitur dasar layanan PAMM.

Bagaimana cara membuat Akun Investasi

1. Daftar dan buat Akun Investasi baru di bagian Investasi. Anda harus menentukan detail untuk penawaran investasi anda dan memilih jenis akun: pamm-MT4.DirectFX atau pamm-MT4.Classic+.

2. Kemudian Akun Investasi harus diaktifkan sebelum tersedia untuk para Investor dalam Peringkat. Untuk mengaktifkannya, anda harus memverifikasi data pribadi dan melakukan Deposit minimal $100.

3. Setelah Akun Investasi aktif dan terlihat di Peringkat, maka Investor dapat mulai melakukan Investasi ke Akun Investasi tersebut.

4. Dengan Akun Investasi dan menggunakan strategi terbaik untuk menghasilkan profit, dapat menarik lebih banyak Investor dan Modal sehingga remunerasi Manajer akan meningkat. Manajer bisa mendapatkan hingga 50% dari profit.

Bagaimana melakukan Investasi

1. Daftar dan pilih Akun Investasi yang tersedia di Peringkat.

2. Lakukan investasi dengan melakukan deposit ke Akun Investasi yang dipilih.

3. Semua sudah selesai. Anda tidak perlu melakukan trading dengan tangan anda sendiri. Cukup memantau Equity Akun Investasi anda.


Masuk ke Investasi

728-90-id.gif

No Deposit Bonus $100
Welcome Bonus $500
Facebook ForexChief Indonesia
Twitter ForexChief Indonesia
 
Back
Top