Pengguna PC yang memiliki banyak sekali harddisk mungkin akan menyukai casing yang satu ini, Fractal Design DEFINE XL BLACK PEARL. Casing besar dengan berat hampir 20 KG ini memiliki 10 **** untuk harddisk. Selain itu, ruang didalamnya juga cukup lega.
Sumber: http://www.jagatreview.com/2011/05/review-fractal-design-define-xl-black-pearl/
![]()
Spesifikasi
![]()
Feature
- Desain yang stylish.
- Dilengkapi materi peredam noise.
- Desain thermal chamber yang dapat dikonfigurasi Configurable thermal chamber design.
- Pilihan pendinginan yang melimpah, termasuk tiga fan (2x 140mm, 1x 180mm).
- 10x HDD *****.
- Desain ModuVent™ yang unik di side panel.
Galeri
![]()
![]()
![]()
![]()
![]()
Pengujian
Berikut rig yang akan kami rakit ke dalam case ini.
- PSU: Thermaltake Toughpower Grand 850 Watt 80+ Gold
- Motherboard: Gigabyte P55A-UD3P
- Prosesor: Intel Core i7 875K
- Memory: Kingston Hyper T1 2333 Mhz Cl 9 4GB kit
- VGA Card: Sparkle GTX580 Artic Cooling Accelero Extreme
- HSF: Noctua NHD-14
- HDD: 1 unit WDC Black 500 Gb 7200 Rpm dan 1 unit WDC Velociraptor 300 Gb 10000 Rpm.
![]()
![]()
![]()
Sumber: http://www.jagatreview.com/2011/05/review-fractal-design-define-xl-black-pearl/