Gelombang Analisis InstaForex

Analisa EUR/USD - 21 Juni 2011

001ariefeurusd.jpg


Teknikal level:
Breakout BUY Level : 1.4427.
Strong Resistance : 1.4419.
Original Resistance : 1.4405.
Inner Sell Area : 1.4391.
Target Inner Area : 1.4357.
Inner Buy Area : 1.4323.
Original Support : 1.4309.
Strong Support : 1.4295.
Breakout SELL Level : 1.4286.

Gambaran singkat untuk hari ini:
EUR/USD sedang mencari level support dan resistance diantara level 1.4309 - 1.4405 dan menemukannya dilevel 1.4295 dan 1.4419, jika hari ini mereka bisa menembus dan tutup dibawah 1.4286 maka akan menjadi pertanda trading jangka pendek untuk hari ini.
Namun jika mereka bisa menembus dan tutup diatas 1.4427, maka akan menjadi pertanda trading jangka panjang untuk hari ini.
Bagi trader berpengalaman, bisa melakukan trading antara Inner Buy Level di 1.4323 untuk trading jangka panjang dan Inner Sell Level di 1.4391 untuk trading jangka pendek, dan semuanya dengan target dilevel 1.4357.

Performed by Arief Makmur, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
-----------------------------------------------------------------------------------------------


Analisa USD/JPY - 21 Juni 2011

001ariefusdjpy.jpg


Teknikal level:
Resistance. 3 : 80.55.
Resistance. 2 : 80.39.
Resistance. 1 : 80.23.
Support. 1 : 80.04.
Support. 2 : 79.88.
Support. 3 : 79.72.

Gambaran singkat untuk hari ini:
Jika level support [3] di 79.72 dan resistance [3] di 80.55 bisa disentuh oleh USD/JPY, biasanya mereka akan bergerak berbalik arah hingga 10-20 pip.
Namun demikian, jika level ini bisa ditembus hingga 50 pip, maka mengindikasikan bahwa mereka sudah menemukan tendensi untuk hari ini.

Performed by Arief Makmur, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
 
Perhitungan Elliott wave dan Fibonacci level AUD/USD - 21 Juni 2011

AUD/USD sekarang membentuk wave C dari trend-turun jangka menengah - pada grafik berwana biru royal.
Wave C ditegaskan sejak harga menembus dibawah level 1.0523 (top dari wave A).
Dalam wave C terdapat subwave A dan B - pada grafik berwarna magenta.
Target pergerakan turun adalah fibonacci retracements dari 0.9707-1.1011, dan expansions off 1.0774-1.0523-1.0714, 1.0714-1.0477-1.0634, 1.0634-1.0496-1.0615.

Supports:
- 1.0744 = objective point (OP)
- 1.0488 = contracted objective point (COP)
- 1.0463 = OP
- 1.0397-92 = confluence area of OP and expanded objective point (XOP)
- 1.0359 = .50 retracement

Jika harga berbalik arah naik, resistance tengah akan menjadi fibonacci retracement dari 1.0774-1.0477, dan expansions off 1.0477-1.0634-1.0496.

Resistances:
- 1.0653 = OP
- 1.0661 = .618 ret
- 1.0750 = XOP

002romanaudusd.jpg


Overbought/Oversold
Asumsi jika trend jangka menengah adalah turun, maka untuk mengambil posisi jangka pendek lebih baik ketika detrended oscillator berada diatas level nol (harga running) atau bergerak kedalam area overbought (25-40 pip diatas harga running).

Performed by Roman Molodiashin, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
----------------------------------------------------------------------------------------------------------


Perhitungan Elliott wave dan Fibonacci level GBP/JPY - 20 Juni 2011

GBP/JPY saat ini bergerak dalam wave C dari trend-turun jangka menengah - pada grafik berwarna hijau terang.
Wave C ditegaskan ketika harga menembus dibawah level 129.74 (top dari wave A).
Dalam wave C terdapat 5 subwave - pada grafik berwarna merah.
Sekarang target dibawah harga running adalah fibonacci retracement dari 122.49-139.93, dan expansions off 139.93-130.26-135.11, 135.11-129.74-132.30, 132.30-128.90-130.32.

Supports:
- 128.22 = contracted objective point (COP)
- 126.93-92 = confluence area of two objective points (OP)

Jika harga berbalik arah naik, resistance tengah akan menjadi fibonacci retracement dari wave turun mulai dari 132.20 - wave ini belum dibentuk.

Resistances:
- 130.60 = .50 retracement
- 131.00 = .618 ret

002romangbpjpy.jpg


Overbought/Oversold
Asumsi jika trend jangka menengah adalah turun, maka untuk mengambil posisi jangka pendek lebih baik ketika detrended oscillator berada diatas level nol (harga running), atau bergerak kedalam area overbought (10-20 pip diatas harga running).

Performed by Roman Molodiashin, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
 
GBP/JPY analisa candlestick 21 Juni 2011 2011-06-21

Dalam grafik 4 jam, pasangan GBP/JPY mendemonstrasikan lonjakkan setelah gagal menetap di bawah 129,00. Meskipun begitu, sudut pandang pada pasangan masih kasar karena tren turun berada. Sebelumnya dalam grafik 4 jam, GBP/ JPY membentuk shooting star candlestick menunjukkan pergerakkan turun. Kombinasi ini dibentuk setelah pasangan gagal menembus pertahanan pada 135,17 yang berarti bahwa kenaikkan tidak bisa ditahan disini dan pertahanan mulai meningkatkan pengaruhnya. TErobsoan level koreksi fibonacci 23,6 membuktikan sudut pandang ini. Percobaan sukses level support 131,23 mentargetkan pasangan ke 129,00. Terobosannya akan mentargetkan ke 128,00. Namun, harus disebutkan bahwa apabila pasangan menetap diatas level pertahanan 132,05, posisi pendek harus ditutup karena akan membawa ke pertumbuhan ke 132,84.

Picture_7.png
 
Analisa Teknikal EUR/USD (intraday) - 21 Juni 2011

003alberteurusd.jpg


EUR/USD menembus batas atas jangka menengah channel bearish jangka menengah dilevel 1.4300, menghasilkan sebuah akselerasi.
Diharapkan bisa bergerak kembali sebelum meneruskan pergerakan bullish.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish dilevel 1.4300 dengan target pertama dilevel 1.4410 kemudian 1.4430.
Namun jika harga bisa menembus level 1.4270 maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011

--

Analisa Teknikal GBP/USD (intraday) - 21 Juni 2011

003albertgbpusd.jpg


GBP/USD menembus resistance tengah jangka menengah dari channel bearish jangka menengah di 1.6180, memicu sebuah akselerasi.
Diharapkan bisa bergerak kembali sebelum meneruskan pergerakan bullish.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish dilevel 1.6180 dengan target pertama dilevel 1.6280 kemudian 1.6320.
Namun apabila bisa menembus level 1.6150, maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011

--

Analisa Teknikal GOLD (intraday) - 21 Juni 2011

003albertgold.jpg


Emas bergerak menguji batas atas jangka menengah channel bearish dilevel 1544 dan sepertinya mulai bergerak turun.
Namun apabila bisa menembus level ini, maka harga berpotensi naik dan membuat trend baru.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish begitu bisa menembus resistance dilevel 1544 dengan target pertama dilevel 1555 kemudian 1558.
Namun jika harga bisa menembus level 1542, maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011

--

Analisa Teknikal USD/JPY (intraday) - 21 Juni 2011

003albertusdjpy.jpg


USD/JPY bergerak menguji support tengah jangka menengah channel bearish dilevel 79.90 menunjukkan sebuah gerakan rebound.
Namun apabila bisa menembus level ini, maka akan kembali bergerak kebatas bawah channel dilevel 79.30.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish dilevel 79.90 dengan target pertama di 80.60 kemudian 80.90.
Namun jika harga bisa menembus level 79.60 maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
 
USD/CHF analisa gelombang 21 juni 2011 2011-06-21

CHF_h4.gif


Umumnya seperti yang diharapkan, selama trading kemarin, pasangan melanjutkan penurunan dari level 0,8550. Oleh karena itu, pergerakkan turun ini menjadi lebih seperti struktur gelombang dalam dari gelombang kelima. Apabila benar, Swiss Franc akan terus memulih, dengan demikian menurnkan dalam arah level yang terletak dekat level figur 83.

-
AUD/CAD analisa candlestick 21 Juni 2011 2011-06-21

Pasangan mungkin membentuk platform untuk penurunan selanjutnya. Sebelumnya dalam grafik harian pasangan membentuk kombinasi Evening Star candlestick menunjukkan sinyal kasar, dipastikan nantinya. Namun, penurunan pasangan dibatasi didekat 1,0285. Kombinasi candlestick ini dibentuk setelah pasangan tidak bisa menembus level pertahanan 1,0550, yang berarti kenaikkan tidak bisa ditahan disini dan pertahanan mulai meningkatkan pengaruhnya. Terobosan level koreksi fibonacci 23,6 berarti sudut pandang ini benar. Apabila pasangna menetap dibawah level support 1,0189 akan membawa ke pergerakkan turun ke 0,9937 dimana level koreksi fibonacci 61,8 juga terletak. PErgerakkan turun didukung oleh penyimpangan RSI dan Stcohastic. Stop Loss harus ditempatkan di atas 1,0550 karena terobosanny akan mentargetkan pasangan ke 1,0600.

Picture_8.png
 
USD/CAD technical analysis for June 21, 2011 2011-06-21

Level pendukung: 0,9655. 0,9600, 0,9513
Level ketahanan: 0,9972, 1.0050, 1.0100
dalam 4 jam grafik USD/CAD memutar kembali mengikuti kenaikan tajam ditetapkan lebih awal dan merusak level ketahanan pada 0.9840. Pandangan jangka pendek pada pasangan mata uang ini tetap menaik ditengah trend yang ada. Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, hingga 0,9655 level pendukung tidak terpecahkan, USD/CAD boleh melanjutkan pertumbuhan dari kerendahan 0,9445 di banyak tahun.Jika seandainya level pendukung hancur kita harus memperkirakan sedikit konsolidasi. Kerusakan dari 0,9721 level pertahanan pada pasangan mata uang ke 0,9972. Jikalau hasil tes jangka menegah kebawah sukses akan dapat diprediksi.
Sangat berharga untuk memperhatikan bahwa dalam grafik 4 jam membalikkan kepala dan bahu memikirkan yang terbentuk. Pemutusan garis leher membuktikan sudut pandang dan menargetkan pasangan mata uang sekitar 1.0050. untuk berjaga-jaga terjadinya kemunduran, pemutusan dari level pendukung utama 0,9445 akan membuka jalan menuju 0,9400. Ada pula alasan untuk meramalkan kemunduran lebih jauh ditargetkan 0,9353 yaitu memproyekkan fibonacci 100,0 dari 1,0285 ke 0,9666 hingga 0,9972.
IPada pertengahan jangka pemutusan 0,9930 level pendukung menunjuk pada penerusan jangka pendek cendrung menurun dari 1.0363 (tinggi pada 2009) dengan target 0,9400. Namun, trend kebawah ini seperti mengoreksi dengan level dukungan kuat hampir 0,9056-0,9700.
Hingga 0,9972 level ketahanan tidak menghancurkan pandangan jangka pendek pada pasangan mata uang ini akan tetap naik. Untuk berjaga-jaga terjadinya kemunduran, pemutusan dari 1,0851 aka mengkonformasi pemutusan trend kebawah dari 1,3063. Pada situasi ini USD/CAD akan menunjukkan pergerakkan terbalik hingga 1,1126 level pertahanan dengan target ke 1,1866.

Picture_11.png
 
Analisa EUR/USD - 22 Juni 2011

isaforexeurusd22062011.jpg


Teknikal level:
Breakout BUY Level : 1.4446.
Strong Resistance : 1.4437.
Original Resistance : 1.4423.
Inner Sell Area : 1.4409.
Target Inner Area : 1.4375.
Inner Buy Area : 1.4341.
Original Support : 1.4327.
Strong Support : 1.4313.
Breakout SELL Level : 1.4304.

Gambaran singkat untuk hari ini:
EUR/USD sedang mencari level support dan resistance diantara level 1.4327 - 1.4423 dan menemukannya dilevel 1.4313 dan 1.4437, jika hari ini mereka bisa menembus dan tutup dibawah 1.4304 maka akan menjadi pertanda trading jangka pendek untuk hari ini.
Namun jika mereka bisa menembus dan tutup diatas 1.4446, maka akan menjadi pertanda trading jangka panjang untuk hari ini.
Bagi trader berpengalaman, bisa melakukan trading antara Inner Buy Level di 1.4341 untuk trading jangka panjang dan Inner Sell Level di 1.4409 untuk trading jangka pendek, dan semuanya dengan target dilevel 1.4375.

Performed by Arief Makmur, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
-----------------------------------------------------------------------------------------------


Analisa USD/JPY - 22 Juni 2011

isaforexusdjpy22062011.jpg


Teknikal level:
Resistance. 3 : 80.66.
Resistance. 2 : 80.50.
Resistance. 1 : 80.34.
Support. 1 : 80.14.
Support. 2 : 79.98.
Support. 3 : 79.82.

Gambaran singkat untuk hari ini:
Jika level support [3] di 79.82 dan resistance [3] di 80.66 bisa disentuh oleh USD/JPY, biasanya mereka akan bergerak berbalik arah hingga 10-20 pip.
Namun demikian, jika level ini bisa ditembus hingga 50 pip, maka mengindikasikan bahwa mereka sudah menemukan tendensi untuk hari ini.

Performed by Arief Makmur, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
 
Last edited:
GBP/USD analisa teknik intraday 2011-06-22

livredollar.gif


Kurs spot mencoba pertahanan lanjutan channel kasar jangka menengah pada 1,6250. Terobosan pada level tersebut akan membiarkannya mencapai batas atas channel ke 1,6380. Menurut peristiwa sebelumnya, pasar menunjukkan kesempatan naik segera setelah kurs spot menembus pertahanan di 1,6250 dengan tujuan pertama 1,6350, kemudian 1,6380. Terobosan pada 1,6220 akan mematahkan skenario ini.

-
EUR/USD analisa teknik Intraday 2011-06-22

eurodollar.gif


Kurs spot mendekati batas atas channel kasar jangka menengah ke 1,4460. Terobosan level tersebut akan membebaskan potensi signifikan dan memulai tren baru. Menurut peristiwa sebelumnya, pasar menunjukkan kesempatan naik segera setelah kurs spot menembus pertahanan di 1,4460, dengan tujuan pertama 1,4560 kemudian 1,4590. Terobosan pada 1,4430 akan mematahkan skenario ini.

-
EUR/USD level Intraday 22 Juni 2011 2011-06-22

Analisa_Forex_EURUSD_22-06-2011.JPG


TODAY TECHNICAL LEVEL :
Breakout BUY Level : 1.4446.
Strong Resistance : 1.4437.
Original Resistance : 1.4423.
Inner Sell Area : 1.4409.
Target Inner Area : 1.4375.
Inner Buy Area : 1.4341.
Original Support : 1.4327.
Strong Support : 1.4313.
Breakout SELL Level : 1.4304.

SHORT DESCRIPTION :
Hari ini EUR/USD akan menemukan support dan pertahanan antara 1,4327 dan 1,4423 dan memiliki support kuat pada 1,4313 dan pertahanan kuat pada 1,4434. APabila hari ini EUR/USD menembus dan menutup di bawah 1,4303 akan menjadi tanda untuk trading pendek hari ini, selain itu apabila pasangan bisa menembus dan mendekati diatas 1,4446, akan menjadi tanda untuk trading panjang hari ini. Pilihan lain unutk trader berpengalaman adalah melakukan trading antara Inner Buy Level pada 1,4341 untuk trading panjang dan Inner Sell Level pada 1,4409 untuk trading pendek dan seluruhnya dengan target pada 1,4375.

-
USD/JPY Intraday Technical Level For June 22nd / 2011 2011-06-22

Analisa_Forex_USDJPY_22-06-2011.JPG


TODAY TECHNICAL LEVEL :
Resistance. 3 : 80.66.
Resistance. 2 : 80.50.
Resistance. 1 : 80.34.
Support. 1 : 80.14.
Support. 2 : 79.98.
Support. 3 : 79.82.

Deskripsi Singkat :
Jika support 3 level pada 79,82 dan pertahanan 3 level pada 80,66 di sentuh, biasanya pasangan akan memutar balik sekurang-kurangnya 10 sampai 20 pips. Namun, jika level ini diputuskan oleh pasangan sedikitnya 50 pips, hal itu akan mengindikasikan bahwa USD/JPY telah menemukan tendensi untuk hari ini.
 
USD/JPY Analisis Teknik Intraday 2011-06-22

dollaryen.gif


Spot rate saat ini dalam pengujian ketahanan menengah dari chanel kasar jangka menengah pada 80.30, Pemutusan level ini akan mengizinkannya untuk menyentuh batas ketinggian dari chanel ke 80.80.
Menurut even sebelumnya, pasar mengindikasikan naiknya kesempatan segera setelah spot rate akan terputus pada ketahanan 80.30 dengan objektif pertama dari 80.80. kemudian 81.00. Pemutusan di 80,10 akan menginvalidasi skenario ini.

-
GOLD analisa teknik intraday 2011-06-22

gold.gif


Emas saat ini mencoba support lanjutan channel naik jangka menengah pada 1541 menyarankan rebound. Namun terobosan level tersebut akan memulai pengembalian batas bawah channelnya ke 1532. Menurut peristiwa sebelumnya, pasar menunjukkan kesempatan naik pada level 14541 dengan tujuan pertama 1551, kemudian 1555. Terobosan pada 1539 akan mematahkan skenario ini.
 
GBP/JPY perhitungan gelombang Elliott dan level Fibonacci 22 Juni 2011 2011-06-22

GBP/JPY saat ini bergerak antara gelombang korektif B dari tren turun jangka menengah - berwarna magenta digrafik. Diantara gelombang ini ada sub gelombang A, B, dan C dari skala yang lebih kecil - berwarna merah di grafik. Saat ini target pergerakkan naiknya adalah Fibonacci retracements of 132,30-128,90 and expansions off 128,90-130,32-129,65.

Resistances:
- 130.53-60 = confluence area of contracted objective point (COP) and .50 retracement
- 131.00-07 = confluence area of .618 ret and objective point (OP)
- 131.95 = expanded objective point (XOP)

apabila harga berbalik turun support lanjutan akan berupa:
Fibonacci retracements of 122.49-139.93, and expansions off 139.93-130.26-135.11, 135.11-129.74-132.30, 132.30-128.90-130.45.

Supports:
- 128.35 = COP
- 127.05 = OP
- 126.93 = COP

0622-02-gj-en.gif


Overbought/Oversold
Dengan perkiraan bahwa tren jangka menegnah turun, lebih baik mencoba posisi pendek ketika Detrended Oscillator masuk diatas level nol (harga saat ini) atau ke area overbought (10-20 pip diatas harga saat ini)

-
AUD/USD perhitungan gelombang Elliott dan level Fibonacci 22 Juni, 2011 2011-06-22

AUD/USD telah mengembangkan gelombang 1,0774-1,0477 - gelombang B tren naik jangka menengah menurut perhitungan gelombang - berwarna hijau terang di grafik. Saat ini pgelombang C berkembang dari 1,0477. Diantara gelombang ini pada skala yang lebih kecil kita memiliki sub gelombang A, B, dan C - berwarna magenta di grafik. Dan gelombang C potensial masih berkembang. TArget pergerakkan naik adalah Fibonacci retracements of 1.0774-1.0477, and expansions off 1.0477-1.0634-1.0496, 1.0496-1.0615-1.0532.

Resistances:
- 1.0651-53 = confluence area of two objective points (OP)
- 1.0661 = .618 retracement
- 1.0725 = expanded objective point (XOP)
- 1.0750 = XOP

Apabila harga berbalik turun support lanjutan akan berupa Fibonacci retracements of 0.9707-1.1011, and expansions off 1.0774-1.0523-1.0714, 1.0714-1.0477-1.0634, 1.0634-1.0496-1.0619.
Supports:
- 1.0481 = OP
- 1.0463 = OP
- 1.0397-96 = confluence area of OP and XOP
- 1.0359 = .50 retracement

0622-01-au-en.gif


Overbought/Oversold
Dengan perkiraan bahwa tren jangka menengahnya turun lebih baik mencoba posisi panjan gketika Detrended Oscillator masuk di bawah level nol (harga saat ini) atau masuk ke area oversold (30-40 pip dibawah harga saat ini)
 
EUR/USD analisa teknik intraday 22 juni 2011 2011-06-22

ED(1).png


EUR/USD masih berada di channel kasar.
Kamis lalu, pasangan membuat kerendahan yang lebih tinggi pada level support 1,4045 menunjukkan kegagalan untuk mencapai batas bawah channel. Candle harian pada senin berada di dalam bar pada pertahanan sebelumnya 1,4320 kemudian, kemarin candles datang menaik menunjukkan kesempatan naik.

Ketinggian didalam bar (1,4325) merupakan level yang baik untuk meneliti dan mengambil posisi panjang.


E4.png


Harga mengeluarkan tren naik jangka pendek yang baru terbentuk yang mendorong pasangan untuk menembus level pertahanan 1,4320. Harga mencoba tren turun jangka pendek, pendekatan diatasnya menunjukkan kekuatan kenaikkan, sementara pendekatan dibawahnya membawa pasangan turun untuk kembali mencoba tren naik jangka pendek

Kesimpulan :
Pandangan saya untuk pasangan adalah naik selama pasangan menguat diatas 1,4320. 1,4320 akan menajdi entry posisi panjang yang baik dalam percobaan ulang dengan target 1,4400, 1,4450, 1,4500. Pendekatan SL candlestick 4 jam di bawah 1,4300.
 
GBP/USD analisa teknik Intraday 22 Juni 2011 2011-06-22

GBPD.png


GBP/USD menembus garis tren naik dan masih menguat disekitarnya. Kami meneliti kelemahan pergerakkan naik pada pecobaan tren naik yang ditembus. Selama pasangan melakukan tradign di bawah 1,6250-1,6300, padangan pada pasangan masih kasar.

GBP4H(1).png


Pada sudut pandang 4 jam pasangan menghormati channel naik jangka pendek yang membawa pasangan naik untuk mencoba bagian belakang tren naik. Pasangan akan membuat rebound yang baik setelah mencoba batas atas chanel jangka pendek. Kita bisa melihat bahwa kenaikkan candle naik dalam perbandingan dengan yang kasar.

Kesimpulan :
Selama pasangan melakukan trading di bawah 1,6250-1,6300 pandangan masih kasar dengan target 1,6160-1,6140 kemudian 1,6080-1,6060. Pendekatan SL 4 jam diatas 1,6250.
 
Perhitungan Elliott wave dan Fibonacci level AUD/USD - 22 Juni 2011

AUD/USD sudah membentuk wave 1.0774-1.0477 - wave B pada downtrend jangka menengah mengacu pada perhitungan wave - pada grafik berwarna dari trend-turun jangka menengah - pada grafik berwana hijau muda.
Sekarang sedang membentuk wave C mulai dari 1.0477.
Didalam wave dengan skala yang lebih kecil ini, kita mempunyai subwave A, B dan C - pada grafik berwarna magenta.
Dan masih dibentuk potensial wave C.
Target pergerakan naik adalah fibonacci retracements dari level 1.0774-1.0477, dan expansions off 1.0477-1.0634-1.0496, 1.0496-1.0615-1.0532.

Resistances:
- 1.0651-53 = confluence area of two objective points (OP)
- 1.0661 = .618 retracement
- 1.0725 = expanded objective point (XOP)
- 1.0750 = XOP

Jika harga berbalik arah menjadi turun, support tengah akan menjadi fibonacci retracement dari level 0.9707-1.1011, dan expansions off 1.0774-1.0523-1.0714, 1.0714-1.0477-1.0634, 1.0634-1.0496-1.0619.

Supports:
- 1.0481 = OP
- 1.0463 = OP
- 1.0397-96 = confluence area of OP and XOP
- 1.0359 = .50 retracement

002romanaudusd.jpg


Overbought/Oversold
Asumsi jika trend jangka menengah adalah naik, maka untuk mengambil posisi jangka panjang lebih baik ketika detrended oscillator berada dibawah level nol (harga running) atau bergerak kedalam area oversold (30-40 pip dibawah harga running).

Performed by Roman Molodiashin, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
----------------------------------------------------------------------------------------------------------


Perhitungan Elliott wave dan Fibonacci level GBP/JPY - 22 Juni 2011

GBP/JPY saat ini bergerak didalam corrective wave B pada trend-turun jangka menengah - pada grafik berwarna magenta.
Didalam wave ini terdapat subwave A, B, dan C dengan skala yang lebih kecil - pada grafik berwarna merah.
Sekarang target pergerakan naik adalah fibonacci retracement dari level 132.30-128.90 dan expansions off 128.90-130.32-129.65.

Resistances:
- 130.53-60 = confluence area of contracted objective point (COP) and .50 retracement
- 131.00-07 = confluence area of .618 ret and objective point (OP)
- 131.95 = expanded objective point (XOP)

Jika harga berbalik arah menjadi turun, support tengah akan menjadi fibonacci retracement dari level 122.49-139.93, dan expansions off 139.93-130.26-135.11, 135.11-129.74-132.30, 132.30-128.90-130.45.

Supports:
- 128.35 = COP
- 127.05 = OP
- 126.93 = COP

002romangbpjpy.jpg


Overbought/Oversold
Asumsi jika trend jangka menengah adalah turun, maka untuk mengambil posisi jangka pendek lebih baik ketika detrended oscillator berada diatas level nol (harga running), atau bergerak kedalam area overbought (10-20 pip diatas harga running).

Performed by Roman Molodiashin, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
 
Analisa Teknikal EUR/USD (intraday) - 22 Juni 2011

003alberteurusd.jpg


EUR/USD mendekati batas atas jangka menengah pada channel bearish dilevel 1.4460.
Namun apabila bisa menembus level ini, maka akan berpotensi signifikan untuk naik dan membuat trend baru.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish begitu bisa menembus resistance dilevel 1.4460 dengan target pertama dilevel 1.4560 kemudian 1.4590.
Namun jika harga bisa menembus level 1.4430 maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011

--

Analisa Teknikal GBP/USD (intraday) - 22 Juni 2011

003albertgbpusd.jpg


GBP/USD menguji resistance tengah jangka menengah pada channel bearish di 1.6250.
Namun apabila bisa menembus level ini, maka akan bergerak untuk menyentuh batas atas channel dilevel 1.6380.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish begitu bisa menembus resistance dilevel 1.6250 dengan target pertama dilevel 1.6350 kemudian 1.6380.
Namun apabila bisa menembus level 1.6220, maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011

--

Analisa Teknikal GOLD (intraday) - 22 Juni 2011

003albertgoldj.jpg


Emas bergerak menguji support tengah jangka menengah pada channel bearish dilevel 1541 menunjukkan sebuah gerakan rebound.
Namun apabila bisa menembus level ini, maka akan bergerak kembali kebatas bawah channel dilevel 1532.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish dilevel 1541 dengan target pertama dilevel 1551 kemudian 1555.
Namun jika harga bisa menembus level 1539, maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011

--

Analisa Teknikal USD/JPY (intraday) - 22 Juni 2011

003albertusdjpy.jpg


USD/JPY menguji resistance tengah jangka menengah pada channel bearish dilevel 80.30.
Namun apabila bisa menembus level ini, maka akan bergerak untuk menyentuh batas atas dilevel 80.80.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish begitu bisa menembus resistance dilevel 80.30 dengan target pertama di 80.80 kemudian 81.00.
Namun jika harga bisa menembus level 80.10 maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
 
USD/CHF analisa candlestick 22 juni 2011 2011-06-22

Dalam grafik 4 jam pasangan mata aung USD/CHF masih melakukan tradign turun setelah gagal menembus pertahanan 0,8552. Meskipun begitu, sudut pandang pada pasangan masih kasar karena masih ada di tren turun. Sebelumnya dalam grafik 4 jam, pasangan membentuk Shooting Star Candlestick menunjukkan pergerakkan turun. Candlestick ini menunjukkan bahwa pasangan mendemonstrasikan pergerakkan naik selama beberapa hari, namun melonjak setelah percobaan gagal untuk menembus level 0,89,46. Pada percobaan selanjutnya kenaikkan akan menetap di atas 0,8900, pertahanan mulai meningkatka pengaruhnya dan membentuk candlestick ini
Terobosan level supprot 0,8747 membuktikan sudut pandang ini. Terobosan sukses 0,8458 yang merupakan level fibonacci projection 61,8 dari 0,9342 pada 0,8946 metnargetkan pasangan ke 0,8350. Terobosannya akan membawa ke pergerakkan turun ke 0,8300.
Stop Loss harus ditempatkan sedikit diatas 0,8552 karena terobosan level ini akan mentargetkan pasangan ke 0,8747 dan akan membawa ke pembentukkan dasar jankga pendek pada 0,8326.

Picture_10.png



-
AUD/CAD analisa candlestick untuk 22 Juni 2011 2011-06-22

Pasangan menurun setelah penguatan yang terus-menerus. Sebelumnya dalam grafik harian pasangan membentuk kombinasi candlestick Evening Star menunjukkan sinyal kasar. Kombinasi ini dibentuk setelah pasangan gagal menembus level pertahanan 1,0550 yang berarti bahwa kenaikkan tidak bisa ditahan disini dan pertahanan mulai meningkatkan pengaruhnya. Terobosan level koreksi fibonacci 23,6 berarti bahwa sudut pandang ini benar. Apabila pasangan menetap di bawah level support 1,0189 akan membawa ka pergerakkan turun ke 0,9973 dimana level koreksi fibonacci 61,8 juga terletak. Pergerakkan turun didukung oleh penyimpangan pada RSI dan stochastic. Harus disebutkan bahwa stop loss harus ditempatkan di bawah level 1,0550 karena terobosannya akan mentargetkan pasangan ke 1,0600.

Picture_8.png


-
GBP/JPY analisa candlestick 22 juni 2011 2011-06-22

Dalam grafik 4 jam, pasangan mendemonstrasikan rebound setelah tidak bisa menetap di bawah 129,00. Meskipun begitu sudut pandang pada pasangan masih kasar karena adanya tren turun Sebelumnya dalam grafik 4 jam, pasangan membentuk Shooting star candlestick menunjukkan pergerakkan turun. Kombinasi ini dibentuk setelah pasangan ggal menembus level pertahanan pada 135,17 yang berarti kenaikkan tidak bisa ditahan disini dan pertahanan mulai meningkatkan pengaruhnya. Terobosan level koreksi fibonacci 23,6 dan channel naik membuktikan sudut pandang ini. Percobaan sukses harus ditutup karena akan membawa 131,23 mentargetkan pasngan ke 129,00. Terobosannya akan mentargetkan pasangan ke 128,00. Namun, harus disebutkan bahwa apabila pasangan menetap diatas levle pertahanan 132,05 posisi pendek harus ditutup karena akan membawa ke perkembangan ke 132,84.

Picture_9.png
 
USD/JPY level teknis intraday untuk 23 juni 2011 2011-06-23

Analisa_Forex_USDJPY_23-06-2011.JPG


TODAY TECHNICAL LEVEL :
Resistance. 3 : 80.98.
Resistance. 2 : 80.82.
Resistance. 1 : 80.66.
Support. 1 : 80.46.
Support. 2 : 80.30.
Support. 3 : 80.14.

SHORT DESCRIPTION :
Apabila level support 3 pada 80,14 dan pertahanan 3 pada 80,98 dicapai, biasanya pasangan akan berbalik paling tidak 10-20 pip. Namun apabila level ditembus oleh pasangan paling tidak 50 pip akan menunjukkan bahwa pasangan menemukan kecenderungan untuk hari ini
 
EUR/USD analisa teknis intraday 23 Juni 2011 2011-06-23

Analisa_Forex_EURUSD_23-06-2011.JPG


TODAY TECHNICAL LEVEL :
Breakout BUY Level : 1.4399.
Strong Resistance : 1.4391.
Original Resistance : 1.4377.
Inner Sell Area : 1.4363.
Target Inner Area : 1.4329.
Inner Buy Area : 1.4294.
Original Support : 1.4281.
Strong Support : 1.4267.
Breakout SELL Level : 1.4258.

SHORT DESCRIPTION :
Hari ini pasangan akan menemukan support dan pertahanan antara 1,4281 dan 1,4388 dan memiliki support kuat pada 1,4267 dan pertahanan kuat pada 1,4391; apabila hari ini pasangan menembus dan mendekati dibawah 1,4258 maka akan menjadi tanda untuk tradign pendek hari ini; selain itu, apabila pasangan bisa menembus dan mendekati diatas 1,4399 akan menjadi tanda untuk Long trading hari ini. Pilihan lain untuk trader berpengalaman adalah melakukan trading diantara Inner Buy Level pada 1,4294 untuk trading panjang dan inner sell level pada 1,4364 untuk trading pendek, dan seluruhnya dengan target pada 1,4329
 
Analisa EUR/USD - 23 Juni 2011

isaforexeurusd23062011.jpg


Teknikal level:

Breakout BUY Level : 1.4399.

Strong Resistance : 1.4391.

Original Resistance : 1.4377.

Inner Sell Area : 1.4363.

Target Inner Area : 1.4329.

Inner Buy Area : 1.4294.

Original Support : 1.4281.

Strong Support : 1.4267.

Breakout SELL Level : 1.4258.

Gambaran singkat untuk hari ini:
Hari ini EUR/USD sedang mencari support dan resistance dikisaran level 1.4281 - 1.4377 dan menemukannya dilevel 1.4267 [support] dan 1.4391 [resistance], jika hari ini mereka bisa menembus dan tutup dibawah level 1.4258, akan menjadi tanda trading untuk posisi SELL.
Namun jika mereka bisa menembus dan tutup diatas 1.4399, maka akan menjadi tanda trading untuk posisi BUY.
Alternatif lain bagi trader yang berpengalaman, mereka bisa melakukan trading antara Inner Buy Level di 1.4294 untuk trading posisi buy dan Inner Sell Level di 1.4363 untuk trading posisi sell, dan semuanya dengan target dilevel 1.4329.

Performed by Arief Makmur, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
-----------------------------------------------------------------------------------------------


Analisa USD/JPY - 23 Juni 2011

isaforexusdjpy23062011.jpg


Teknikal level:

Resistance. 3 : 80.98.

Resistance. 2 : 80.82.

Resistance. 1 : 80.66.

Support. 1 : 80.46.

Support. 2 : 80.30.

Support. 3 : 80.14.

Gambaran singkat untuk hari ini:
Jika support [3] di 80.14 dan resistance [3] di 80.98 bisa disentuh oleh USD/JPY, biasanya USD/JPY akan bergerak berbalik arah hingga 10-20 pip.
Namun apabila level tersebut bisa ditembus dan bergerak hingga 50 pip, maka hal ini menunjukkan bahwa USD/JPY sudah menemukan tendensi untuk pergerakan hari ini.

Performed by Arief Makmur, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
 
Analisa Teknikal EUR/USD (intraday) - 23 Juni 2011

003alberteurusd.jpg


Saat ini EUR/USD bergerak menguji support tengah jangka menengah pada channel bearish dilevel 1.4270 dan sepertinya akan mulai rebound.
Namun apabila bisa menembus level ini, maka akan bergerak kembali kebatas bawah channel dilevel 1.3970.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish dilevel 1.4270 dengan target pertama dilevel 1.4360 kemudian 1.4430.
Namun jika harga bisa menembus level 1.4240 maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011

--

Analisa Teknikal GBP/USD (intraday) - 22 Juni 2011

003albertgbpusd.jpg


GBP/USD bergerak menguji support tengah jangka menengah pada channel bearish di 1.6020 dan sepertinya akan mulai rebound.
Namun apabila bisa menembus level ini, maka akan bergerak kembali kebatas bawah channel dilevel 1.5940.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish dilevel 1.6020 dengan target pertama dilevel 1.6140 kemudian 1.6170.
Namun apabila bisa menembus level 1.5990, maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011

--

Analisa Teknikal GOLD (intraday) - 22 Juni 2011

003albertgold.jpg


Emas bergerak mendekati batas bawah jangka pendek pada channel bullish dilevel 1543 menunjukkan sebuah gerakan rebound.
Namun apabila bisa menembus level ini, maka akan bergerak kembali kebatas bawah jangka menengah pada channel bullish dilevel 1515.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish dilevel 1543 dengan target pertama dilevel 1554 kemudian 1559.
Namun jika harga bisa menembus level 1541, maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011

--

Analisa Teknikal USD/JPY (intraday) - 22 Juni 2011

003albertusdjpy.jpg


USD/JPY bergerak mendekati batas atas jangka menengah pada channel bearish dilevel 80.70 menunjukkan sebuah pergerakan turun.
Namun apabila bisa menembus level ini, maka akan berpotensi signifikan untuk naik dan membuat trend baru.

Berdasarkan historikal sebelumnya, pasar menunjukkan peluang pergerakan bullish begitu bisa menembus resistance dilevel 80.70 dengan target pertama di 81.50 kemudian 81.80.
Namun jika harga bisa menembus level 80.50 maka akan membatalkan skenario ini.

Performed by Albert Fitoussi, Analytical expert
InstaForex Companies Group © 2007-2011
 
GBP/USD analisa teknis Intraday 2011-06-23

livredollar.gif


Kurs spot saat ini mencoba support lanjutan channel kasar jangka menengah pada 1,6020 dan sepertinya akan memulai rebound, Namun terobosan level tersebut akan memulai pengembalian ke batas bawah 1,5940. Menurut peristiwa sebelumnya, pasar menunjukkan kesempatan naik pada level 1,6020 dengan tujuan pertama 1,6140 kemudian 1,6170. Terobosan pada 1,5990 akan mematahkan skenario ini.

-
EUR/USD analisa teknis Intraday 2011-06-23

eurodollar.gif


Titik kurs saat ini mencoba support lanjutan channel kasar jangka menengah pada 1,4270 dan sepertinya akan memulai rebound. Namun, terobosan level tersebut akan memulai pengembalian ke batas bawah channel ke 1,3970. Menurut peristiwa sebelumnya, pasar menunjukkan kesempatan naik pada level 1,4270 dengan tujuan pertama 1,4360 kemudian 1,4430. TErobosan pada 1,4240 akan mematahkan skenario ini.
 
Back
Top