Gempa yang mengguncang Kota Saumlaki, Maluku Tenggara Barat, Kamis subuh, yang awalnya terdeteksi berkekuatan 6,6 skala richter, ternyata setelah diamati lebih lanjut gempa itu dinyatakan berkekuatan 5,9 skala richter.