aku pernah mendesain kematian tapi tak pernah kesampaian buktinya masih hidup sekarang ini. Kita harus acungi jempol ada salah satu daerah di Indonesia suku Toraja di Sulawesi Selatan memegang teguh adat istiadat sebelum meninggal para bangsawan atau Ningrat, orang besar serta keturunannya walaupun masih hidup mereka sudah mempersiapkan atau mendesain Kematian beserta kuburnya di dalam Goa, diatas Tebing yang Curam bahkan di atas Gunung bebatuan tepi jurang. ya salut dengan adat istiadatnya mendesain kematian walaupun jauh dari masyarakat modern mereka sangat menghormati manusia. Tidak seperti masyarakat modern kita. Bahkan mereka berkabung selama 40 hari dengan jutaan rupiah yg dikeluarkan untuk menyembelih ratusan Kerbau. Ada kerbau yg paling mahal warna putih seharga Rp 80 juta / ekor. tapi yg dipersembahkan seharga Rp 7 jt / ekor. Luar biasa. Aku pernah kesana bagaimana mereka mendesain Kematian seseorang walaupun itu masih hidup . Apa kamu pernah kesana?