Sebagian besar ruas jalan di dalam komplek Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur, Selasa, macet total dipadati kendaraan bermotor milik para pengunjung lokasi wisata tersebut.