Pelatihan Budidaya & Pembibitan Jamur tiram Bogor & Tangerang
Budidaya jamur tiram merupakan peluang bisnis yang sangat menggiurkan, prospeknya masih sangat terbuka lebar di setiap kalangan masyarakat, karena kebutuhan pasar dalam negeri akan jamur yang masih kekurangan pasokan.
Bibit yang baik diperlukan untuk menghasilkan produksi jarum tiram yang optimal.
Kami mengadakan pelatihan dalam hal budidaya & pembibitan jamur tiram. Pelatihan melingkupi: klik disini
www.jatayutm.com
Budidaya
Materi: teknik budidaya, persiapan media baglog. Penanaman bibit sebar (inokulasi), penanganan panen & pasca panen, pemasaran & segmentasi pasar return of investment.
Pembibitan
Materi: teknik pembibitan, persiapan media bibit, pengambilan eksplan & implant, inokulasi bibit, penanganan & pemeliharaan bibit, segmentasi pasar, perkembangan bibit, return of investment
Tempat :
Pelatihan langsung oleh tenaga ahli dan praktek di Laboratorium Dramaga, Bogor, IPB dan Kumbung ( Rumah Jamur ).
Materi :
Teknik pembuatan dan peremajaan bibit induk ( F0 ) jamur
Teknik pembuatan dan perkembangan bibit sebar ( F1, F2 ) jamur
Teknik pembuatan bibit produksi ( baglog ) jamur
Budidaya jamur
Teknik pembuatan rumah jamur (kumbung)
Penanganan dan perawatan panen dan pasca panen
Analisis usaha dan perkembangan pasar jamur
Fasilitas :
modul dan diktat jamur, free bibit jamur (masing-masing 1 jenis bibit jamur), snack dan makan siang, sertifikat, goody bag, latkit.
Waktu :
Hari Sabtu atau Minggu
Exclusive :
pelatihan mulai dari awal ( pembuatan bibit induk/murni, sebar, produksi dan budidaya ) di Lab.IPB dan kumbung jamur
Biaya :
untuk biaya paket pelatihan, sebesar
Rp. 2.000.000,-
Biaya pelatihan
Rp. 1.500.000,- hanya untuk pelatihan bertempat di Pondok Kacang Timur-Tangerang Selatan. Waktu pelaksanaan disesuaikan dengan keinginan peserta pelatihan
waktu:
Fleksibel/Disesuaikan dengan keinginan Peserta Pelatihan
Gambar Biakan Induk (F0)
Gambar Salah satu pelatihan yang pernah dilakukan
Kami Juga Menyediakan berbagai macam bibit jamur
info : 08179163724
email ke
jatayutm@gmail.com
JATAYU (Jaya Tani Saluyu)
Jl. Madun 2, pondok Kacang Timur
Tangerang
dan
Jln. Raya Dramaga, Cibeureum, Bogor
Telp
www.jatayutm.com