Kelangkaan minyak tanah terus terjadi di wilayah Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, dan para ibu rumah tangga mengaku tidak mendapatkan minyak tanah meski sudah mendatangi semua pengecer.