Ketua KPU Abdul Hafiz Anshary menegaskan pemilu kepala daerah 2010 akan berlangsung sesuai jadwal dengan berpedoman pada UU Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah dan Undang-Undang 22 Tahun 2007 tentang Penyelenggara Pemilu. Sumber...