Kijang Rombongan Pedagang Sate Hantam Tronton, Tiga Tewas

Dewa

New member
Sedikitnya tiga orang tewas seketika ketika minibus Kijang yang ditumpangi rombongan pedagang sate menghantam truk tronton yang tengah berhenti di jalur utama pantura "ring road" Widasari-Celeng KM 3 Desa Lohbener, Kecamatan Lohbener, Kabupaten Indramayu, Rabu dinihari.
 
Back
Top