Pemerintah Kirim Guru dan Buku untuk Anak TKI di Luar Negeri

Dewa

New member
Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Erman Suparno mengatakan, pemerintah sudah mulai menyediakan fasilitas belajar bagi anak-anak Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di luar negeri dengan mengirimkan guru dan buku pelajaran sekolah.
 
Back
Top