Pengamat: Revisi APBN Bukti Kekeliruan Nota Keuangan 2008

Dewa

New member
Pengamat ekonomi politik dari Pusat Studi Ekonomi Kerakyatan UGM Yogyakarta Ichsanuddin Nooersy, menilai, tindakan pemerintah mengajukan revisi APBN 2008 pada awal Februari ini kepada Komisi XI DPR RI, membuktikan kelirunya Nota Keuangan 2008 yang disampaikan pemerintah pada 16 Agustus 2007 lalu.
 
Back
Top