Metal itu berkembang dengan dasar musik blues...
Jadi mau dilihat perbedaannya dari sisi mana? ...
Dari sisi notes, itu sama karena seperti yang aku bilang bahwa blues itu dasar dari musik metal ... tapi dalam perkembangannya blues stag dengan memakai grace notes , sedangkan metal berada pada range slow ballad tempos sampai blast beat tempo dengan 8th notes atau 16th notes
Atau mau dilihat dari chord nya??
Blues itu bermain pada chord berbentuk harmonic seventh, sedangkan metal itu bermain pada chord yang disebut sebagai power chord dengan perbedaan interval seperti minor third, major third, perfect fourth, diminished fifth, atau minor sixth ....
Atau mau dicari perbedaannya secara awam?
Dengarkan saja suara gitarnya ... Metal memakai distorsi, sedangkan blues itu polos ....
-dipi-