Kapolsek Cibinong AKP Undang Hasanudin dicopot dari jabatannya, Senin, menyusul tertembaknya Muhidin bin Wasnif (44) warga sipil yang dimuntahkan dari pistol Undang saat yang bersangkutan mengawal tahanan di RS Polri Kramat Jati Jakarta, beberapa waktu lalu.