Mantan Sekjen DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), HM Lukman Edy yang kini menjabat Menteri Negara Pembangunan Daerah Tertinggal(PDT), menyatakan partainya pasti akan berjuang untuk meloloskan KH Abdurrahman Wahid (Gus Dur) sebagai calon presiden 2009.