PM Rudd Bertolak ke Timor Leste Jumat

Dewa

New member
Perdana Menteri Australia, Kevin Rudd, memastikan keberangkatannya ke Timor Leste, Jumat (15/2), guna membahas situasi terakhir negara itu bersama dengan PM Xanana Gusmao, menyusul serangan kelompok gerilyawan pimpinan Alfredo Reinado 11 Februari dini hari lalu atas Presiden Ramos Horta dan Xanana.
 
Back
Top