Menteri Koordinator Perekonomian Boediono menyatakan bahwa Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta para menteri menjaga kestabilan harga dan ketersediaan kebutuhan pokok.