Rupiah Sore Naik Enam Poin Jadi Rp9.162 per Dolar AS

Dewa

New member
Kurs rupiah terhadap dolar AS di pasar spot antar bank Jakarta, Kamis pagi menguat tipis enam poin menjadi Rp9.162/9.170 per dolar AS dibanding penutupan hari sebelumnya Rp9.174/9.220 per dolar AS atau naik 12 poin.
 
Back
Top