[Share] Analisa Pair EURUSD

EURUSD Selasa, 08 Nov 2016. Pergerakan market EURUSD Hari Senin 1.1109-1.1029. Sehingga acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.1110 dan resistance kedua 1.1140. Support pertama 1.0970 dan support kedua 1.0940. Pivot 1.1039, diharapkan bearish. Selanjutnya untuk teknik scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
Namun demikian, ANZ masih belum melihat ada sinyal bullish dan memilih untuk menunggu hingga ada perkembangan yang lebih jelas pada situasi politik di Inggris.
 
Euro sesi Eropa bergerak kuat setelah perdagangan hari sebelumnya terpukul oleh kekuatan dollar AS, dan penguatan siang ini menghiraukan sentimen negatif dari data ekonomi yang dirilis mengecewakan. Seperti data ekonomi dari Jerman untuk trade balance dan produksi industri bulan September. Pasar masih waspada menunggu hasil pilpres yang akan dimulai malam ini atau pagi hari waktu AS.
 
EURUSD Rabu, 09 Nov 2016. Market EURUSD turun Hari Selasa dari 1.1066 mencapai 1.1008. Maka acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.1089 dan resistance kedua 1.1119. Support pertama 1.0949 dan support kedua 1.0910. Pivot 1.1010, diharapkan bearish tajam. Kemudian metode scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
EURUSD hari ini 1.1040 dan downtrend masih terjadi untuk pair EURUSD. Secara teknikal menggunakan fibonaci harga sekarang 1.1043 dan harga ingin mencoba ke atas untuk menuju pivot di harga 1.1067 dan jika harga tersebut dapat di tembus maka selanjutnya harga akan menuju 1.1088 bahkan 1.1109 dengan pergerakan range harga 1.1130 – 1.1192 tetapi jika harga tersebut tidak mampu untuk di tembus maka harga akan kembali mencoba turun untuk menuju harga 1.1005 dengan pergerakan range harga 1.0985 – 1.0943
 
EUR/USD yang bergerak rally pada sesi Asia oleh kekhawatiran pasar global akan Donald Trump sebagai Presiden baru AS, mulai bergerak turun setelah calon dari partai Republik tersebut menyampaikan pidato pertamanya. Tampaknya pasar yakin sosok pebisnis Trump mampu angkat kembali ekonomi Amerika.
 
EURUSD Kamis, 10 Nov 2016. Pergerakan market EURUSD sangat lebar Hari Rabu 1.1299-1.0906. Sehingga acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.0985 dan resistance kedua 1.1015. Support pertama 1.0845 dan support kedua 1.0815. Pivot 1.0915, diharapkan bearish. Kemudian teknik scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
Dolar stabil terhadap mata uang utama lainnya mata uang pada Rabu, karena greenback pulih dari penurunan tajam diposting menyusul berita Donald Trump telah terpilih sebagai Presiden Amerika Serikat. EUR / USD sedikit berubah pada 1,1023, off puncak dua bulan 1,1300 hit semalam. Dolar jatuh setelah Trump dinyatakan 45 Presiden AS, mengalahkan ekspektasi untuk kemenangan Demokrat.
 
Societe Generale menyorot support solid EUR/USD di 1,0820 hingga 1,0780. Selama pair bertahan di atas area tersebut, maka harga tertinggi September di 1,1330 berpeluang diuji kembali dengan target lebih jauh menuju 1,1460 atau 1,1540. Untuk jangka pendek, Societe Generale menilai EUR/USD masih sangat berpeluang menguat apabila tidak mampu menembus area support 1,0820 – 1,0780.
 
EURUSD Jum’at, 11 Nov 2016. Range market EURUSD Hari Kamis 1.0952-1.0864. Sehingga acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.0960 dan resistance kedua 1.0990. Support pertama 1.0820 dan support kedua 1.0790. Pivot 1.0890, diharapkan bearish. Kemudian untuk teknik scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
EUR/USD pada sesi Asia berhasil rebound dari posisi pelemahan 4 hari berturut oleh sepinya katalis penggerak dollar AS sepanjang hari libur perdagangan bursa Amerika dan juga beberapa pasar Eropa. Pada sesi Eropa terdapat data ekonomi yang bisa memangkas penguatan euro
 
Euro stabil, dengan EUR / USD di 1,0904. Pasangan ini melompat ke tinggi 1,1298 pada hari Rabu, tertinggi sejak 8 September, sebelum jatuh ke 1,0902. Peso Meksiko, dianggap sebagai mata uang yang paling rentan terhadap hasil pemilu, tetap mendekati rekor terendah pada hari Kamis, dengan MXN / USD di 0,0501.
 
Review EURUSD Sabtu, 12 Nov 2016. Pergerakan market EURUSD pekan ini 1.1299-1.0829. Support resistance adalah sebagai berikut:
Resistance 2 ===== 1.1299
Resistance 1 ===== 1.1181
Pivot =========== 1.1064
Support 1 ======= 1.0946
Support 2 ======= 1.0829
Pola bearish.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
EURUSD Senin, 14 Nov 2016. Penutupan market EURUSD akhir pekan kemarin 1.0854. Sehingga acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.0924 dan resistance kedua 1.0954. Support pertama 1.0784 dan support kedua 1.0754. Pivot 1.0854, diharapkan bearish. Selanjutnya untuk metode scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
Dolar berbalik lebih tinggi terhadap mata uang utama lainnya mata uang pada hari Jumat, setelah data menunjukkan bahwa sentimen konsumen AS meningkat ke level tertinggi 5 bulan pada bulan November dan karena investor tetap optimis tentang kemenangan pemilu Donald Trump pada hari Rabu. EUR / USD tergelincir 0,28% ke 1,0866. Dalam laporan awal, University of Michigan mengatakan indeks sentimen konsumen naik menjadi 91,6 bulan ini dari 87,2 pada bulan Oktober. Itu angka tertinggi sejak Juni 2016.
 
EUR/USD perdagangan sesi Eropa awal pekan masih tertekan dengan penguatan dollar AS sekalipun sempat bergerak positif setelah data produksi industri kawasan Euro yang dilaporkan Eurostat tidak seburuk yang diperkirakan pasar serta kenaikan data inflasi Italia dan PDB Yunani. Kantor statistik nasional Yunani laporkan data prelim PDB negara tersebut meningkat cukup signfikan yang bangkit dari resesi sebelumnya. Selain itu Istat juga laporkan tingkat inflasi meningkat dengan pengurangan tingkat deflasi pada bulan Oktober
 
EURUSD Selasa, 15 Nov 2016. Market EURUSD bergerak turun Hari Senin dari 1.0858-1.0708. Sehingga acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.0812 dan resistance kedua 1.0842. Support pertama 1.0672 dan support kedua 1.0842. Pivot 1.0742, diharapkan bearish. Selanjutnya untuk teknik scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
EUR / USD mundur 0,84% ke 1,0763, level terendah sejak Januari. Dolar didorong oleh harapan bahwa peningkatan fiskal pengeluaran dan pajak pemotongan di bawah pemerintahan Trump akan mendukung pertumbuhan ekonomi dan inflasi.
 
Kekuatan euro akhiri sesi Asia mulai terpangkas setelah dibuka rebound awal perdagangan, tertekan sentimen data prelim PDB Q3 Jerman yang diperkirakan menurun dari kuartal sebelumnya. Terjadi konsolidasi dikarenakan terdapat beberapa data ekonomi positif yang dapat mengangkat pair EURUSD seperti data prelim PDB Italia, PDB secara kawasan, ZEW economic sentiment. Kemudian diwaspadai terjadi koreksi pada sesi Amerika oleh data pendukung dollar yang positif.
 
Back
Top