[Share] Analisa Pair EURUSD

Review EURUSD Sabtu, 03 Des 2016. Range market EURUSD weekly 1.0550-1.0689. Support resistance adalah sebagai berikut:
Resistance 2 ===== 1.0689
Resistance 1 ===== 1.0654
Pivot =========== 1.0619
Support 1 ======= 1.0584
Support 2 ======= 1.0550
Pola bullish medium terbentuk.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
EURUSD Senin, 05 Des 2016. Close market EURUSD akhir pekan kemarin 1.0664. Sehingga acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.0734 dan resistance kedua 1.0764. Support pertama 1.0594 dan support kedua 1.0564. Pivot 1.0660, diharapkan bearish. Kemudian teknik scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
EURUSD Senin, 05 Des 2016. Close market EURUSD akhir pekan kemarin 1.0664. Sehingga acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.0734 dan resistance kedua 1.0764. Support pertama 1.0594 dan support kedua 1.0564. Pivot 1.0660, diharapkan bearish. Kemudian teknik scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================

wah,masih setia dengan sell ya gan,kalau ane masih incar sell usd aja nih,kebetulan masih ada PR sell usdchf,ane harap bisa turun untuk minggu ini,hehe
 
Memulai perdagangan sesi Asia hari Senin euro terjun bebas ke posisi terendah dalam 21 bulan terhadap dollar AS pasca hasil referendum Italia yang menolak proposal reformasi PM Matteo Renzi sehingga membuat tokoh ekonomi Euro tersebut mengundurkan diri. Dan masuki sesi Eropa pair pulih kembali bergerak positif hingga menguat melebihi perdagangan sebelumnya.

Tenaga pair EURUSD bergerak rebound didapat dari laporan beberapa data ekonomi seperti data service PMI beberapa negara anggota besar kawasan tersebut dan juga data sektor ritel yang cukup mengesankan. Sektor ritel kawasan Euro melonjak signfikan setelah periode sebelumnya kontraksi.
 
EURUSD Selasa, 06 Des 2016. Market EURUSD bergerak sangat lebar Hari Senin 1.0505-1.0796. Maka acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.0833 dan resistance kedua 1.0863. Support pertama 1.0693 dan support kedua 1.0663. Pivot 1.0763, diharapkan bullish. Selanjutnya metode scalping dengan buy on weakness target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
EURUSD menunjukkan tekanan bullish setelah kemarin berhasil menembus trendline, meski dari stochastic dan cci saat ini harga berpotensi mengalami koreksi. Perhatikan Support dikisaran 1.06844 – 1.07268 untuk mencari konfirmasi sinyal Buy dengan potensi EURUSD kembali rebound ke atas dengan target pertama menguji Resistance dikisaran 1.07954. Sebagai alternatif perhatikan jika Resistance dikisaran 1.07954 berhasil tertembus karena berpotensi mengangkat EURUSD lebih lanjut hingga kisaran 1.08640 – 1.09064. Namun waspadai apabila Support dikisaran 1.06844 berhasil tertembus karena berpotensi mengubah bias intraday menjadi Bearish dan menekant EURUSD hingga kisaran 1.06158
 
Euro ujung sesi Asia kembali tertekan setelah perdagangan sebelumnya mencetak penguatan tertinggi dalam 16 hari perdagangan terhadap dollar AS. Namun pada sesi Eropa berpotensi kuat kembali oleh rilis data ekonomi dari Jerman yaitu data pesanan pabrik. Dan pada sesi Amerika berlanjut kuat jika data ekonomi penggerak dollar AS kurang kuat.
 
EURUSD Rabu, 07 Des 2016. Range market EURUSD Hari Selasa 1.0785-1.0698. Maka acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.0789 dan resistance kedua 1.0819. Support pertama 1.0650 dan support kedua 1.0620. Pivot 1.0720, diharapkan bearish. Untuk teknik scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
EURUSD hari ini 1.0762 dan sideway masih terjadi untuk pair EURUSD. Secara teknikal menggunakan fibonaci harga sekarang 1.0755 dan harga ingin mencoba turun untuk menuju pivot di harga 1.0650 dan jika harga tersebut dapat di tembus maka selanjutnya harga akan menuju 1.0578 bahkan 1.0505 dengan pergerakan range harga 1.0432 – 1.0287 tetapi jika harga tersebut tidak mampu untuk di tembus maka harga akan kembali mencoba ke atas untuk menuju harga 1.0869 dengan pergerakan range harga 1.0941 – 1.1087
 
EUR/USD berusaha rebound dari tekanan profit taking perdagangan sebelumnya dengan menimbang rilis data ekonomi minor pada sesi Eropa yaitu data produksi industri Jerman dan juga data retail PMI kawasan Euro. Namun dibatasi dengan sentimen kenaikan Fed rate pekan depan jika rilis data ekonomi AS malam ini meningkat signfikan.
 
EURUSD Kamis, 08 Des 2016. Market EURUSD range Hari Rabu 1.0709-1.0767. Maka acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.0824 dan resistance kedua 1.0854. Support pertama 1.0684 dan support kedua 1.0654. Pivot 1.0754, diharapkan bearish. Kemudian untuk teknik scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
EURUSD hari ini 1.0717 dan sideway masih terjadi untuk pair EURUSD. Secara teknikal menggunakan fibonaci harga sekarang 1.0720 dan harga ingin mencoba ke atas untuk menuju pivot di harga 1.0741 dan jika harga tersebut dapat di tembus maka selanjutnya harga akan menuju 1.0763 bahkan 1.0785 dengan pergerakan range harga 1.0807 – 1.0850 tetapi jika harga tersebut tidak mampu untuk di tembus maka harga akan kembali mencoba turun untuk menuju harga 1.0676 dengan pergerakan range harga 1.0655 – 1.0611
 
EUR/USD sesi Asia lanjutkan rally perdagangan sebelumnya menerima sentimenb positif pasar menanti hasil pertemuan dewan kebijakan ECB untuk kebijakan moneternya akhir tahun 2016 dan keputusan kelanjutan tapering di tahun 2017. Pasar harapkan ECB umumkan akan lanjutkan teperingnya pada tahun 2017. Untuk katalis penggerak dollar AS sendiri pada sesi Amerika sangat lemah.
 
EURUSD Jum’at, 09 Des 2016. Range market EURUSD sangat lebar Hari Kamis dari 1.0873-1.0596. Close 1.0614 dan hari ini open 1.0615. Maka acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.0683 dan resistance kedua 1.0713. Support pertama 1.0542 dan support kedua 1.0512. Pivot 1.0613, diharapkan bearish. Selanjutnya untuk teknik scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
Euro jatuh lebih dari 1% terhadap dolar pada Kamis setelah Bank Sentral Eropa mengatakan akan memperpanjang program pembelian aset untuk tambahan sembilan bulan di luar akhir yang dijadwalkan Maret 2017. Mata uang tunggal awalnya menyentuh tertinggi satu bulan segera setelah pengumuman tersebut, sebelum berbalik lebih rendah.
EUR / USD berada di 1,0632 di 10:03 ET, turun 1,11% untuk hari setelah menyentuh intra-tinggi 1,0873. ECB mengatakan akan mengurangi ukuran pembelian aset dari tahun depan tetapi akan memperluas program pembelian aset untuk tambahan sembilan bulan di luar Maret 2017.
 
Jelang perdagangan forex sesi Amerika, pergerakan konsolidasi EURUSD mengkerucut ke posisi yang lemah melanjutkan tekanan perdagangan sebelumnya. Sentimen yang membuat pair melemah masih dipicu oleh keputusan kelanjutan tapering ECB semalam, dimana rilis data ekonomi awal sesi Eropa kurang kuat memberikan tenaga rebound.
 
Review EURUSD Sabtu, 10 Des 2016. Market EURUSD close akhir pekan 1.0558. Range pergerakan weekly 1.0873-1.0505. Support resistance adalah sebagai berikut:
Resistance 2 ===== 1.0873
Resistance 1 ===== 1.0781
Pivot =========== 1.0689
Support 1 ======= 1.0597
Support 2 ======= 1.0505
Pola bearish solid.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
EURUSD Senin, 12 Des 2016. Market EURUSD close akhir pekan 1.0558. Maka acuan intraday trading adalah resistance pertama 1.0628 dan resistance kedua 1.0658. Support pertama 1.0488 dan support kedua 1.0450. Pivot 1.0550, diharapkan bearish. Kemudian teknik scalping dengan sell on high target pendek.
=====================================
Based on Daily and Hourly Chart InstaTrader4
=====================================
 
ECB mengatakan bahwa pihaknya akan mengurangi aset bulanan membeli menjadi 60 miliar Euro sebagai April, dari saat ini yaitu 80 miliar euro. Euro sempat naik ke dekat puncak 1 bulan sebagai langkah itu dipandang sebagai bentuk runcing kebijakan.
 
Euro sesi Asia mendapat tenaga rebound dari profit taking dollar AS terhadap semua rival utamanya di tengah lemahnya fundamental pair EURUSD pasca mendapat tekanan dari pengumuman tapering ECB yang mengecewakan pasar pekan lalu.
 
Back
Top