TempleFX The Traders Temple

Belajar Berpikir Seperti Trader Forex Profesional Part 3 (1)




Belajar Berpikir Seperti Trader Forex Profesional Part 3 (1)


5. Kembangkan rutinitas trading yang sudah ditetapkan

Tanpa mempunyai rencana trading yang jelas, cenderung dibutuhkan waktu lama di depan komputer bagi seorang trader untuk melakukan transaksi trading dan melakukan analisa pasar.

Kembangkanlah rutinitas trading Anda sendiri dan menyimpannya dalam trading plan Forex yang Anda buat.

Biasakan untuk membaca kembali rencana trading Anda setiap hari, supaya Anda selalu mengingat aturan-aturan yang telah Anda susun dan menjadikannya rutinitas pada saat Anda melakukan transaksi.



Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Belajar Berpikir Seperti Trader Forex Profesional Part 3 (2)




Belajar Berpikir Seperti Trader Forex Profesional Part 3 (2)


Perhatikan pertanyaan-pertanyaan berikut:

  • Dapatkah saya menilai situasi pasar saat ini?
  • Pasar berada dalam tren atau Range?
  • Adakah hubungan antara berbagai pasangan mata uang?
  • Trading Setup seperti apakah yang ditawarkan pasar?
  • Apakah transaksi trading Anda memiliki potensi rasio laba / rugi yang benar?

Semua pertanyaan ini yang harus Anda tanyakan pada diri Anda bahkan sebelum Anda berpikir untuk membuka posisi trading.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Belajar Berpikir Seperti Trader Forex Profesional Part 3 (3)




Belajar Berpikir Seperti Trader Forex Profesional Part 3 (3)


6. Buatlah strategi trading forex yang menguntungkan

Sebelum Anda dapat membuat rencana trading, Anda harus terlebih dahulu mahir dan menguasai betul strategi trading yang akan Anda terapkan.

Konsep dan cara trading saya sederhana saja, berusaha melihat kenyataan yang terjadi di pasar. Pasar adalah hasil dari tindakan yang dilakukan oleh pelaku pasar aktif didalamnya. Beberapa pelaku pasar (trader) memiliki strategi trading yang berbeda dan kebutuhan yang berbeda pula untuk bisa sukses dipasar.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Belajar Berpikir Seperti Trader Forex Profesional Part 3 (4)




Belajar Berpikir Seperti Trader Forex Profesional Part 3 (4)


Pikirkan tentang hal ini!

Jika Anda tidak menyaring apa yang sebenarnya terjadi dipasar dan menyesuaikan pola pikir kita dengan situasi pasar, menerapkan strategi atau sistem trading yang sederhana, Anda tidak akan mendapatkan keuntungan dari pasar dan menjadi seorang trader forex professional yang terus mendapatkan keuntungan di pasar forex.

Demikian 6 tips untuk merubah cara berpikir bagi trader pemula menjadi seperti seorang trader profesional. Janganlah Anda merasa bosan untuk terus belajar trading forex. Karena sebenarnya tidak ada yang ahli dalam trading forex. Tapi mereka yang bisa mengendalikan emosi dan memanfaatkan peluang dipasarlah yang akan sukses dalam trading forex. Selamat belajar forex!!!


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Belajar Dua Hal Penting Selain Open Posisi Pada Trading Forex (1)




Belajar Dua Hal Penting Selain Open Posisi Pada Trading Forex (1)


Jika Anda ingin menahan posisi trading untuk waktu yang sangat lama, maka Anda perlu memahami dua hal yaitu :

1. Manajemen risiko
2. Level close posisi.

Jika Anda mempunyai account trading forex dengan dana $ 1000 atau $ 1.000.000 maka kedua hal di atas harus diketahui sebelum perdagangan dilakukan.

Mengapa dua hal ini penting?

Saya akan mencoba menggambarkan beberapa kesalahan saya ketika memulai perdagangan forex. Mungkin setelah membaca ini, Anda akan semakin memahami bagaimana pentingnya karena jika telah masuk ke dalam situasi ini maka pengalaman ini akan menjadi penting atau jika belum, Anda akan segera mengalaminya.

Ketika saya mulai transaksi dan belajar, ada saat-saat ketika saya begitu yakin bahwa perdagangan akan menghasilkan keuntungan karena kepercayaan diri yang tinggi akan mengaburkan arti risiko pada perdagangan forex.

Sekarang, dengan tanpa daya momen kerugian akan terus meningkat melebihi tingkat kenyamanan dan akhirny amembuat kerugian besar! Stop loss terkena dengan kerugian besar.

Sekarang saya berjuang untuk kembali membuat account trading forex karena baru saja mengalami kerugian besar.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Belajar Dua Hal Penting Selain Open Posisi Pada Trading Forex (2)




Belajar Dua Hal Penting Selain Open Posisi Pada Trading Forex (2)


Berapa risiko per trade?

Pertama tentukan berapa banyak Anda merasa nyaman untuk mengambil risiko kerugian pada setiap perdagangan yang Anda lakukan. Anda perlu tentukan, berapa banyak % (persentase) risiko per perdagangan.

Mari kita buat beberapa perhitungan, jika Anda mempunyai risiko hanya 2% dari account pada setiap perdagangan, maka setiap 50 kekalahan transaksi berturut-turut akan menghapus dana di account trading $ 10.000.

Jika mempunyai risiko 5%, maka dana di account trading akan habis dengan 20 kali kekalahan secara berturut-turut. Jika risiko 10% pada setiap perdagangan masing-masing maka Anda hanya perlu 10 kali berturut-turut mengalami perdagangan rugi.

“Dapatkah Anda melihat pola di sini? semakin Anda mempunyai risiko tinggi pada setiap per perdagangan”.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Belajar Dua Hal Penting Selain Open Posisi Pada Trading Forex (3)




Belajar Dua Hal Penting Selain Open Posisi Pada Trading Forex (3)


Jika Anda memiliki dana di account $ 5.000 maka dengan resiko 2% per perdagangan, ini berarti sama dengan risiko $ 100 per perdagangan. Dengan risiko 5%, Anda meresikokan $ 250 per perdagangan.
Dengan risiko 10% maka risiko per perdagangan adalah $ 500.
Secara pribadi saya berdagang dengan risiko dari mana saja antara 1% sampai 5%. Dengan meresikosikan 5% per transaksi bagi saya hal tersebut adalah bunuh diri.

Ingat, semakin Anda berisiko, semakin cepat dana account trading forex Anda akan hilang.

Berikut yang saya lakukan:

1. Saya mempunyai risiko perdagangan harian antara 1% hingga 5%.
2. Jika saya rugi 5% pada hari ini, maka saya akan berhenti trading.
3. Ketika saya berdagang pada besok hari, saya akan bertransaksi dengan risiko perdagangan 1% atau 2% setiap hari.
4. Saya akan berdagang dengan risiko kecil sampai kembali account semula.

Mengapa 2% untuk manajemen risiko? Saya telah membeli dan membaca dan buku-buku tentang manajemen risiko untuk perdagangan forex dan banyak dari buku-buku ini mengatakan bahwa kita harus mengambil risiko 2% per perdagangan.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
informasi yang sangat membantu sekai juragan,siapapun juga ingin menjadi trader profesional,termasuk ane juga gan..hehe
 
Belajar Dua Hal Penting Selain Open Posisi Pada Trading Forex (4)




Belajar Dua Hal Penting Selain Open Posisi Pada Trading Forex (4)


Strategi close posisi

Sebelum Anda open posisi, Anda harus memiliki rencana bagaimana cara untuk close posisi.

Anda akan close posisi ketika :

1. Stop loss kena
2. Keuntungan karena target take profit kena
3. Trailing stop loss kena
4. Close posisi ketika kerugian sudah terlalu banyak.
5. Close posisi ketika melihat sebuah entri sinyal perdagangan yang berlawanan dengan posisi terbuka.
6. Beberapa trader memiliki sistem ata ustrategi close posisi

Jadi, penting bagi kita untuk mengetahui kedua hal di atas sehingga kita dapat menggunakannya pada transaksi forex sehari-hari.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Long Term Atau Short Term Trading? (1)




Long Term Atau Short Term Trading? (1)


Artikel belajar forex kali ini akan membahas mengenai gaya trading, jangka pendek ataukah jangka panjang. Antara trading jangka panjang (long term trading) dan trading jangka pendek (short term trading), manakah yang lebih baik? Pada umumnya para trader lebih menyukai melakukan trading secara harian (short term trading) untuk mengambil target profit beberapa pips saja dan melakukan trading beberapa kali dalam 1 hari. Namun yang menjadi kesulitannya adalah mencoba untuk bisa konsisten meraih profit yang Anda inginkan. Kesabaran untuk bisa mengambil 20 – 30 pips setiap hari dan mengulanginya secara terus menerus, akan membuat Anda bosan. Dan pada akhirnya membuat kesalahan yang berujung pada floating loss yang besar.

Sebenarnya jika Anda bisa secara konsisten melakukan hal tersebut – yaitu dengan cara menentukan target profit harian Anda – maka Anda akan bisa mengontrol cara trading Anda dan profit Anda tentunya. Jika terjadi suatu trend yang panjang (long term), namun dalan kurun waktu yang pendek (short term) memang sering kali membuat Anda merasa ragu, apakah ini benar-benar bisa diandalkan. Dan Anda tak akan pernah tahu kapan waktunya suatu trend akan berbalik arah, hal ini tentunya sangat beresiko karena akan mengancam profit yang sudah Anda kumpulkan. Oleh karenanya sangat sedikit trader yang bermain secara long term, mungkin ini salah satu penyebabnya.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Long Term Atau Short Term Trading? (2)




Long Term Atau Short Term Trading? (2)


Long term trading membutuhkan pengetahuan fundamental ekonomi yang sangat rumit. Fundamnetal ekonomi membutuhkan waktu yang sangat lama untuk menggalinya. Pengetahuan mengenai fundamental ekonomi merupakan satu langkah maju, namun mengaplikasinya dalam forex trading adalah persoalan lain yang mungkin membuat Anda bingung. Long term trading biasanya membutuhkan aksi yang lebih sedikit karena momentum atau trend yang besar tidak setiap hari terjadi. Gaya trading seperti ini tidak cocok bagi trader yang hanya mengandalkan keberutungan saja. Jika Anda piker kembali, long term trader sebenarnya lebih punya kesempatan mencetak profit daripada shor term trader.

Namun apapun alasannya, Anda bisa meraih profit baik dari short term trading maupun long term trading asalkan Anda punya dasar pengetahuan untuk melakukan analisa secara teknikal maupun fundamental. Antara kedua system trading tersebut, manakah yang lebih baik? Tentunya ini sangat bergantung dengan gaya Anda masing-masing. Yang jelas, pilihlah strategi forex Anda dan lakukan secara konsisten untuk meraih profit dalam forex trading. Evaluasi system trading yang Anda gunakan dan terus belajar forex untuk meningkatkan kemampuam trading Anda.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Belajar Rahasia Cara Penggunaan Indikator Trading Forex Parabolik SAR (1)




Belajar Rahasia Cara Penggunaan Indikator Trading Forex Parabolik SAR (1)


Sering kita mendengar indicator parabolic SAR ketika pertama kita mulai mengenal trading forex tetapi sering juga kurang memahami kemampuan indicator ini. Mari kita lihat bagaimana parabolic SAR bekerja:

Secara sederhana, indicator ini akan memberitahukan :

1. Ketika pasar mulai berada dalam kecenderungan untuk bergerak menurun maka indicator parabolik SAR akan terbentuk di atas candle dan memberitahukan bahwa kondisi uptrend mungkin akan atau telah berakhir dan pasar kemungkinan akan bergerak turun.
2. Ketika pasar berada dalam kondisi tren naik maka indikator parabolic SAR akan terbentuk di bawah candle dan memberitahukan bahwa kondisi downtrend kemungkinan akan atau telah berakhir dan pasar kemungkinan akan bergerak naik.

Indikator parabolic SAR adalah indicator yang pandai membuat harga sedang bergerak mengayun di pasar.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Belajar Rahasia Cara Penggunaan Indikator Trading Forex Parabolik SAR (2)




Belajar Rahasia Cara Penggunaan Indikator Trading Forex Parabolik SAR (2)


Strategi trading dengan menggunakan indikator Parabolic SAR adalah salah satu strategi trading forex yang sederhana karena alat bantu yang digunakan hanya indikator parabolic sar tanpa ada bantuan dari indikator forex lainnya.

Time frame yang cocok untuk perdagangan yang menggunakan strategi trading parabolic SAR adalah dengan menggunakan grafik 4 jam-an dan harian untuk perdagangan yang menggunakan strategi ini. Anda juga dapat menggunakan time frame 1 jam-an tetapi dapat mengakibatkan terlalu banyak sinyal palsu yang akan muncul.

Jika Anda trading di time frame yang lebih kecil seperti 1 jam dan di bawah, penting bahwa Anda menyadari tren yang lebih besar mungkin akan menimpa tren kecil yang Anda pergunakan pada strategi perdagangan.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Belajar Rahasia Cara Penggunaan Indikator Trading Forex Parabolik SAR (3)




Belajar Rahasia Cara Penggunaan Indikator Trading Forex Parabolik SAR (3)


Cara Perdagangan Parabloic SAR


Untuk Setup Beli :

  • Tunggu sampai dot parabolic SAR terbentuk di bawah candle.
  • Tempatkan buy stop order 3-5 pips di atas harga tertinggi dari candlestick dengan indikator parabolic SAR terbentuk di bawah.
  • Tempatkan stop loss 5-10 pips di bawah harga terendah dari candlestick.
  • Keluar dari perdagangan ketika indikator SAR parabolik memberikan sinyal jual (ketika dot parabolic SAR terbentuk di atas candlestick)

capture_20170316_110013.png



Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Belajar Rahasia Cara Penggunaan Indikator Trading Forex Parabolik SAR (4)




Belajar Rahasia Cara Penggunaan Indikator Trading Forex Parabolik SAR (4)


Untuk Setup Jual:

  • Tunggu sampai parabolic SAR dot bentuk di atas candlestick.
  • Tempatkan sell stop order 3-5 pips di bawah harga terendah dari candlestick dengan indicator parabloc SAR yang terbentuk di atas.
  • Tempatkan stop loss 5-10 pips diatas harga tertinggi dari candlestick.
  • Keluar dari perdagangan ketika indikator parabolik SAR memberikan sinyal beli (ketika dot indicator parabolic SAR terbentuk di bawah candlestick)

capture_20170317_120117.png

Kekurangan dari indicator parabolic SAR

Sinyal merespon cukup lambat ketika harga bergerak sehingga open posisi pada perdagangan akan dibuat setelah harga pindah (baik ke atas atau bawah).

Karena indikator Parabolic SAR merespon lambat maka penempatan stop loss harus berada di dalam lokasi yang ideal (seperti di balik level support dan resistance).
Ketika harga bergerak di pasar bergerak datar atau konsolidasi akan menyebabkan terlalu banyak sinyal palsu yang akan keluar.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Belajar Rahasia Cara Penggunaan Indikator Trading Forex Parabolik SAR (5)




Belajar Rahasia Cara Penggunaan Indikator Trading Forex Parabolik SAR (5)


Kelebihan dari indicator parabolic SAR

Jika Anda adalah seorang trader forex baru maka penggunaan strategi trading ini dapat Anda gunakan untuk berlatih pada perdagangan forex.

Di pasar trending indicator parabolik SAR merupakan indikator trading forex yang bekerja dengan baik.

Strategi trading forex yang dijelaskan dalam halaman ini sangat dasar. Jika Anda dapat menggabungkan dengan indikator forex lain seperti moving average berpotensi akan menghilangkan sinyal-sinyal palsu yang terjadi ketika pasar bergerak datar atau tidak berarah.

Parabolik SAR adalah indikator swing trading yang baik dan dapat menunjukkan kepada Anda perubahan harga (walaupun selalu sedikit terlambat)

Sekarang Anda tahu bagaimana menggunakan indikator parabolic SAR pada perdagangan Forex dengan menggunakan setup perdagangan yang diberikan di atas.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Cara Belajar Melihat Hubungan Forex Aussie Dolar dan Emas (1)




Cara Belajar Melihat Hubungan Forex Aussie Dolar dan Emas (1)


Pernahkah Anda memperhatikan bahwa ada semacam hubungan antar instrumen perdagangan di pasar? Dalam banyak kasus, Anda mungkin memperhatikan bahwa ketika harga saham naik maka harga obligasi akan jatuh. Banyak trader akan mengawasi korelasi seperti ini dan mencoba untuk memanfaatkan kesempatan tersebut.

Kali ini, mari kita mencoba melihat hubungan antara mata uang dolar Australia dan pergerakan harga emas. Mengapa? Karena faktanya adalah Australia merupakan negara produsen utama emas. Anda bisa menggunakan hubungan tersebut untuk mencoba mengoptimalkan peluang keuntungan pada transaksi emas.

Kunci

Hubungan antara Emas dengan dollar Australia berasal dari kapasitas produksi. Akibatnya, wajar saja jika mata uang Aussie mengikuti pola yang mirip dengan pergerakan emas.

Pasang surut produksi dan nilai tukar mata uang akan mengikuti penawaran dan permintaan pada pertukaran mata uang antara penambang dan produsen.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Cara Belajar Melihat Hubungan Forex Aussie Dolar dan Emas (2)




Cara Belajar Melihat Hubungan Forex Aussie Dolar dan Emas (2)


Manfaatkan hubungan

Benar bahwa secara umum strategi makro tidak selalu dapat bekerja pada semua tingkatan investasi. Namun jika Anda menggunakan time frame yang lebih panjang, Anda akan dapat melihat korelasi yang kuat.

Secara teknikal, Anda bisa mencari sinyal melalui grafik untuk mencari korelasi yang sesuai di dalam pergerakan harga. Grafik pergerakan emas atau Aussie akan memberikan satu formasi solid jika Anda dapat melihat korelasi kedua grafik harga.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Cara Belajar Melihat Hubungan Forex Aussie Dolar dan Emas (3)




Cara Belajar Melihat Hubungan Forex Aussie Dolar dan Emas (3)


Contoh dari hal ini akan terlihat pada grafik berikut ini:

capture_20170323_111128.png


capture_20170323_111253.png


Nah, sekarang Anda bisa melihat bahwa ada kesempatan untuk membuka posisi buy pada pergerakan Aussie atau emas ketika mengalami pergerakan bullish.

Terlihat dengan jelas bahwa Aussie dan emas bergerak searah. Secara teknikal harga emas bergerak mendekati angka $ 1300, yang berhubungan dengan pergerakan AUDUSD di kisaran 0.8940.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Cara Belajar Melihat Hubungan Forex Aussie Dolar dan Emas (4)




Cara Belajar Melihat Hubungan Forex Aussie Dolar dan Emas (4)


Trading Setup

Sekarang mari kita lihat setup perdagangan dengan menggunakan mata uang dolar Australia dan emas. Pertama, lihat pergerakan makro secara luas.

capture-20170324-130322.png


capture-20170324-130611.png


Melihat gambar di atas, kita melihat harga emas telah berhasil menembus garis tren. Setelah langkah ini, pelaku pasar melihat bahwa harga emas telah menjadi pemicu bagi pergerakan AUDUSD. Hal ini didukung oleh kemungkinan bahwa investor saham memilih akan memindahkan uang mereka ke instrumen yang dianggap sebagai safe-haven ketika indeks patokan global terus menurun nilainya.

Anda bisa melihat posisi yang sama pada pergerakan dolar Australia menyusul pergerakan akselerasi bullish yang menembus garis tren dan akhirnya membawa harga bergerak ke atas (baca trendline untuk mempelajarinya lebih lanjut).

Anda membuka posisi BUY pada AUDUSD di kisaran 0.9290 dengan target di level 0.9390. Anda dapat menempatkan target pada 0.7103 dengan memberi rasio risk- to-reward 1:1. Transaksi ini biasanya membutuhkan waktu tidak lebih dari satu minggu ketika target mulai di pasang.


Sumber : Belajarforex.guru


TempleFX Spread Dari NOL (ECN Akun)
Facebook TempleFX
Twitter TempleFX
 
Back
Top