Warga Bekasi Ancam Bergabung dengan DKI Jakarta

Dewa

New member
Warga yang tergabung dalam LSM Masyarakat Peduli Bekasi (MPB), PMII dan GMNI hari Rabu berunjukrasa mengancam bergabung dengan DKI Jakarta jika Gubernur Jabar Danny Setiawan tidak memperbaiki kerusakan infrastruktur di Kota dan Kabupaten Bekasi.
 
Back
Top