Duka yang melanda warga Sumatra Barat akibat gempa bumi ikut dirasakan warga Indonesia di Lebanon sehingga mereka menggelar doa dan menghindari kemeriahan saat resepsi diplomatik memperingati hari kemerdekaan RI. Sumber...