Melindungi dana klien kami
EXNESS menempatkan penekanan khusus pada hal-hal yang berkaitan dengan perlindungan dana yang diinvestasikan. Kami menjamin keamanan dana klien kami dan pemenuhan cepat kewajiban keuangan kami.
Pemimpin valas
Dengan menawarkan beberapa ketentuan perdagangan terbaik di pasar valas, perusahaan ini telah memikul posisi terdepan dalam industri valas global. Layanan EXNESS sesuai dengan arahan keuangan dasar Uni Eropa (MiFID) dan berlisensi serta diatur oleh Cyprus Securities and Exchange Commission (CySEC, Lisensi No. 178/12), CRFIN (Sertifikat No. A-6), Belize International Financial Services Commission (Lisensi No. IFSC/60/315/TS/14).
Kemitraan dengan bank-bank besar
Kami berusaha untuk memberikan ketentuan terbaik untuk melindungi aset keuangan klien kami, sehingga kami memilih layanan bank pada bank terbesar di dunia. Bank yang saat ini melayani EXNESS meliputi:
Dana kompensasi
Jaminan lain bahwa kepentingan klien akan dilindungi selama perdagangan valas merupakan partisipasi EXNESS dalam dana kompensasi yang telah dibuat khusus untuk memberikan perlindungan dan mengamankan klaim klien dalam kasus di mana pialang valas tidak mampu memenuhi kewajiban keuangan mereka.
EXNESS berpartisipasi dalam dana kompensasi berikut: Investor Compensation Fund (ICF, Siprus), CRFIN Compensation Fund.
Penyimpanan dana secara terpisah
Untuk menyimpan uang klien dengan aman, dana mereka di EXNESS disimpan secara terpisah dari dana perusahaan di rekening bank khusus
Keamanan operasi keuangan
Terdapat sistem keamanan yang diberlakukan untuk setiap akun perdagangan. Sistem ini mengidentifikasi pemilik menggunakan prosedur khusus yang dipilih saat klien mendaftarkan Wilayah Pribadi. Menggunakan sistem keamanan yang andal dalam perdagangan valas menjamin bahwa operasi keuangan pada akun perdagangan hanya dapat dilakukan oleh pemilik akun.
Manajemen risiko
EXNESS menawarkan kepada klien platform perdagangan canggih dan layanan tambahan yang mengotomatisasi banyaknya proses perdagangan valas dan secara khusus dapat mencegah saldo akun dari menjadi negatif. Ini sangat penting untuk melindungi dana investor dan menghindari beban keuangan sebagai akibat dari saldo akun negatif.