Singapura menjadi negara pertama ASEAN --Perhimpunan Bangsa Asia Tenggara-- yang meratifikasi Piagam ASEAN dan menyerahkannya kepada sekretaris jenderal perhimpunan itu, Surin Pitsuwan, Senin.