Jaksa agung Timor Leste mengatakan, Rabu, pihaknya akan menerbitkan surat perintah penahanan untuk 18 orang yang diduga terlibat percobaan pembunuhan presiden dan perdana menteri.